Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

KKN Multimatik Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat melalui Official Media untuk Peningkatan Manajemen Unggulan Desa di Desa Tammangalle Basri Basri; Ade Rahayu; Fajri Fajri
SIPISSANGNGI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 2, No 1 (2022): Sipissangngi Volume 2, Nomor 1, Maret 2022
Publisher : Lembaga Penelitan dan Pengabdian Masyarakat, Universitas Al Asyariah Mandar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (908.533 KB) | DOI: 10.35329/sipissangngi.v2i1.2804

Abstract

Pemberdayaan masyarakat merupakan kegiatan peningkatan partisipasi masyarakat dalam pemenuhan kebutuhan hidup dan menyelesaikan permasalahan yang dialami masyarakat. Kegiatan ini dilaksanakan melalui program Kuliah Kerja Nyata (KKN) yang merupakan aktivitas berbasis pengabdian masyarakat untuk meningkatkan empati mahasiswa terhadap kondisi masyarakat dan lingkungannya. KKN dilaksanakan di Desa Tammangalle Kec. Balanipa Kab. Polewali Mandar, dengan metode pengabdian seperti pembuatan Official media melalui tahap Observasi ,Dokumentasi, Wawancara.  Hasil menunjukkan adanya respon positif dari pemerintah desa, serta partisipasi aktif masyarakat yang tinggi terhadap program atau kegiatan yang dilakukan diantaranya: (1) pengambilan dokumentasi, (2) wawancara,(3) serta observasi mengenai usaha unggulan desa, potensi desa dan social. Disisi lain terjadi peningkatan kedisiplinan dan partisipasi peserta mahasiswa KKN dan Masyarakat, dengan melihat keberhasilan berupa luaran beberapa produk yang dihasilkan.