Apriyanto ., Apriyanto
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PERBAIKAN SUBGRADE RUAS JALAN PONTIANAK-TAYAN YANG DIPERKUAT DENGAN MENGGUNAKAN GEOTEXTILE DAN CERUCUK Kurniawan, Ade Iwan; Priadi, Eka; ., Apriyanto
JeLAST : Jurnal PWK, Laut, Sipil, Tambang Vol 2, No 2 (2015): JURNAL MAHASISWA TEKNIK SIPIL UNTAN EDISI JUNI 2015
Publisher : JeLAST : Jurnal PWK, Laut, Sipil, Tambang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (572.116 KB) | DOI: 10.26418/jelast.v2i2.11200

Abstract

Sejalan dengan lajunya pertumbuhan lalu lintas yang selalu meningkat, berbagai usaha dalam rangka memenuhi kebutuhan akan prasarana jalan yang baik semakin berkembang pula. Mengingat kondisi tanah yang terdapat di Kota Pontianak dan sekitarnya merupakan tanah lempung gambut, yang memiliki daya dukung yang relatif rendah, maka harus diadakan perbaikan (stabilisasi) guna menaikkan daya dukung dan kekuatan tanah yang ada. Analisis penurunan tanah dasar pada kondisi dengan perkuatan cerucuk terbukti dapat menambah besarnya daya dukung tanah, dengan ditandai oleh besarnya angka penurunan yang lebih kecil daripada saat tanpa  perkuatan cerucuk. Tercatat angka penurunan setelah perkuatan dengan cerucuk yaitu sebesar 17,22 cm, sedangkan pada kondisi tanpa perkuatan, besar penurunannya adalah 212 cm. Dengan demikian, penambahan cerucuk bisa dijadikan salah satu alternatif yang bagus dalam metode perbaikan tanah. Kata kunci: subgrade, perbaikan, penurunan