Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

MASALAH EIGEN DAN EIGENMODE MATRIKS ATAS ALJABAR MIN-PLUS Eka Widia Rahayu; Siswanto Siswanto; Santoso Budi Wiyono
BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 15 No 4 (2021): BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan
Publisher : PATTIMURA UNIVERSITY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (514.39 KB) | DOI: 10.30598/barekengvol15iss4pp659-666

Abstract

Eigen problems and eigenmode are important components related to square matrices. In max-plus algebra, a square matrix can be represented in the form of a graph called a communication graph. The communication graph can be strongly connected graph and a not strongly connected graph. The representation matrix of a strongly connected graph is called an irreducible matrix, while the representation matrix of a graph that is not strongly connected is called a reduced matrix. The purpose of this research is set the steps to determine the eigenvalues and eigenvectors of the irreducible matrix over min-plus algebra and also eigenmode of the regular reduced matrix over min-plus algebra. Min-plus algebra has an ispmorphic structure with max-plus algebra. Therefore, eigen problems and eigenmode matrices over min-plus algebra can be determined based on the theory of eigenvalues, eigenvectors and eigenmode matrices over max-plus algebra. The results of this research obtained steps to determine the eigenvalues and eigenvectors of the irreducible matrix over min-plus algebra and eigenmode algorithm of the regular reduced matrix over min-plus algebra
MEMBANGKITKAN PRODUKTIVITAS UMKM TAWANGMANGU MELALUI STRATEGI PEMASARAN DI PASAR MODERN Vika Yugi Kurniawan; Sutrima Sutrima Sutrima; Siswanto Siswanto Siswanto; Supriyadi Wibowo Wibowo; Santoso Budi Wiyono
JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 28, No 4 (2022): OKTOBER-DESEMBER
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jpkm.v28i4.38760

Abstract

Pandemi Covid-19 yang berlangsung selama selama lebih dari dua tahun telah membawa dampak perubahan perilaku masyarakat yang cukup signifikan tak terkecuali perubahan dalam perilaku transaksi jual beli. Karena hal itu berbagai sektor usaha banyak yang merasakan dampak dari pandemi ini. Salah satu sektor yang sangat merasakan dampaknya adalah para pelaku usaha mikro kecil menengah (UMKM). Para pelaku UMKM mengalami kesulitan untuk mengembangkan usahanya selama pandemi berlangsung. Ditambah dengan miskinnya informasi mengenai pasar, para pelaku UMKM semakin kesulitan untuk mengarahkan pengembangan pemasaran produk mereka. Para pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah di Tawangmangu tergabung dalam sebuah forum yang disebut Rumah Usaha Kecil dan Menengah (Rumah UKM) Tawangmangu. Para pelaku UMKM Tawangmangu sebagian besar masih mengalami kesulitan dalam hal pemasaran, terutama untuk memasukkan produk di pasar modern serta pemasaran online. Sebagai bentuk kepedulian kepada masyarakat sekaligus menjalankan salah satu dari Tri Dharma Perguruan Tinggi, maka tim pengabdi dari Riset Grup Pure Mathematics & Application Prodi Matematika FMIPA UNS melaksanakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat dengan mitra Rumah UKM Tawangmangu. Kegiatan pengabdian ini dilaksanakan dalam bentuk pelatihan pemasaran di pasar modern serta pemasaran online yang bertujuan  untuk membantu para pelaku UMKM Tawangmangu mengenalkan produknya kepada masyarakat luas. Dengan diselenggarakannya pelatihan ini diharapkan dapat memberikan dampak yang signifikan pada promosi produk-produk UMKM, apalagi jika disertai dengan kecakapan dalam penggunaan internet, maka promosi serta  pemasaran produk dapat dilakukan secara lebih masif dan menarik tentunya dengan biaya yang murah.
MENINGKATKAN KUALITAS KARYA ILMIAH SISWA SMA TRENSAINS MUHAMMADIYAH SRAGEN MELALUI PELATIHAN PERANGKAT LUNAK MATHEMATICA Vika Yugi Kurniawan; Sutrima Sutrima; Siswanto Siswanto; Supriyadi Wibowo; Santoso Budi Wiyono
JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 29, No 4 (2023): OKTOBER-DESEMBER
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jpkm.v29i4.50513

Abstract

Karya ilmiah adalah hasil penelitian yang disajikan dalam bentuk tertulis dan disusun secara sistematis berdasarkan kaidah ilmiah yang berlaku. Dunia akademik seperti sekolah dan perguruan tinggi adalah tempat yang sangat potensial untuk menghasilkan karya ilmiah. Beberapa sekolah menengah tingkat atas atau SMA saat ini sudah mulai memasukkan pembelajaran menulis karya ilmiah di dalam kurikulum pendidikannya. Salah satu sekolah yang sudah melakukannya adalah SMA Trensains Muhammadiyah Sragen. Trensains mengambil kekhususan pada pemahaman ilmu agama, sains kealaman dan interaksinya terbukti dengan adanya beberapa program dan fasilitas yang cukup lengkap dan memadai untuk melakukan riset. Akan tetapi, banyak siswa yang masih mengalami kesulitan dalam menuangkan ide ke dalam tulisan karya, menemukan literatur sebagai bahan kajian, serta lemahnya kemampuan siswa dalam pengolahan data penelitian. Sebagai bentuk kepedulian kepada masyarakat sekaligus menjalankan salah satu dari Tri Dharma Perguruan Tinggi, maka tim pengabdi dari Riset Grup Pure Mathematics & Application Prodi Matematika FMIPA UNS melaksanakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat dengan SMA Trensains Muhammadiyah Sragen. Kegiatan ini dilaksanakan dalam bentuk pelatihan perangkat lunak Mathematica kepada guru dan siswa. Dengan diselenggarakannya pelatihan ini diharapkan siswa dan guru dapat menggunakan perangkat lunak Mathematica untuk membantu melakukan riset dan penulisan karya ilmiah yang ada di SMA Trensains Muhammadiyah Sragen.
PELATIHAN USAHA GUNA MENINGKATKAN PROFIT UMKM TANAMAN HIAS DAN OLEH-OLEH KHAS TAWANGMANGU DI DUSUN NGLURAH Vika Yugi Kurniawan; Sutrima Sutrima; Siswanto Siswanto; Supriyadi Wibowo; Santoso Budi Wiyono
E-Amal: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 4 No 3: September-Desember 2024
Publisher : LP2M STP Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47492/eamal.v4i3.3507

Abstract

This community service program was conducted by the Pure Mathematics & Application Research Group of the Mathematics Department, FMIPA UNS, with the aim of increasing the profits of ornamental plant and local specialty product SMEs in Nglurah Village, Tawangmangu District, Karanganyar Regency. The partner in this activity is the Farmers and SMEs Association located in Nglurah Village, Tawangmangu. The main issues faced by the partner are a lack of knowledge in modern business management, branding, and digital marketing, resulting in low product competitiveness in an increasingly competitive market. The solution offered includes intensive training on product processing, branding strategies, and digital marketing. The community service was implemented through a workshop attended by 30 participants, followed by a one-month mentoring period. The methodology included a participatory approach in needs assessment, theoretical and practical training, and direct mentoring in field implementation. The results showed significant improvements in participants' understanding of business management and their ability to utilize digital media for marketing. Several participants reported increased product visibility in online markets. This program is expected to have a long-term impact on the development of SMEs in Nglurah Village.