Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

ANALISIS DAN PERBANDINGAN WIRELESS DISTRIBUTION SYSTEM (WDS) DAN NON WIRELESS DISTRIBUTION SYSTEM (NON WDS) BERBASIS OPENWRT MENGGUNAKAN ACCESS POINT PADA JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS HALU OLEO Wahyuddin Aluddin; LM Fid Aksara; Jumadil Nangi
semanTIK Vol 4, No 2 (2018): semanTIK
Publisher : Informatics Engineering Department of Halu Oleo University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (632.842 KB) | DOI: 10.55679/semantik.v4i2.4699

Abstract

The wireless network is one of the best alternatives in building a network of computers that is practical, in some agencies and the commercial wireless network is used to support an existing wired network. But its implementation is still used cable network that became the backbone of the access point so that a client that is connected can access the internet. Wiring problems can be a considerable obstacle in places that are hard to reach.The wireless distribution system is a system for developing a wireless internet network without having to use a cable as a backbone for the access point but instead of utilize a wireless line of the access point. At the time of the wireless distribution system network, topology and network topology of the non-wireless distribution system is applied, will be on analysis using Wireshark, the QoS parameter application that consists of a Delay, Throughput, and Packet Loss.The testing performed against the clients who are numbered six (6) is each connected to the access point. Scenario testing is done i.e. the conditions streaming and download, made during the three (3) days. Of test results obtained, the wireless distribution system network topology has the value throughput, delay; packet loss is a little less useful than a non-network topology wireless distribution system. But the differences in the average value of the QoS parameters that are generated are not too significant.Keywords—Wireless Distribution System, Non-Wireless Distribution System, Quality of Service (QoS)
Rancang Bangun Sistem Informasi Pengarsipan dan Buku Tamu di Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral Provinsi Sulawesi Tenggara Jumadil Nangi; Wa Ode Asrina Yulianti; Queen Isabell Felicya Tatambihe; Tunfatul Uzma; Hazram Wira Saputra
Jurnal Fokus Elektroda : Energi Listrik, Telekomunikasi, Komputer, Elektronika dan Kendali) Vol. 8 No. 1 (2023): Jurnal Fokus Elektroda Vol 8 No 1 2023
Publisher : Jurusan Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Halu Oleo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1230.406 KB) | DOI: 10.33772/jfe.v8i1.44

Abstract

Perkembangan dunia era industri 4.0 membuat semua kegiatan memerlukan teknologi, terutama pada instansi kantoran. Banyaknya data-data penting kantor seperti dokumen dan surat-surat baik itu surat masuk ataupun surat keluar sehingga diperlukan manajemen data surat yang sangat baik agar tidak lupa untuk ditindak lanjuti ke proses permintaan selanjutnya. Surat-menyurat yang tidak diatur dengan baik akan menyebabkan keterlambatan dalam memenuhi permintaan dari instansi lain, terutama kasus kelupaan atau surat yang tercecer. Pengarsipan surat pada kantor Dinas ESDM Provinsi Sulawesi Tenggara juga masih dilakukan secara manual sehingga kurang efektif dan bisa menyebabkan data tersebut kurang akurat. Untuk mencari data-data surat sebelumnya perlu dibuka satu-persatu dan akan membutuhkan waktu yang cukup lama untuk menemukannya. Pencatatan kunjungan tamu dikantorpun belum tersedia sehingga menyusahkan para pengunjung jika ingin berurusan dikantor. Oleh karena itu dengan dilaksanakan salah satu program kuliah yaitu kerja praktik, penulis merancang “Sistem Informasi Pengarsipan dan Buku Tamu Berbasis Website di Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral Provinsi Sulawesi Tenggara” yang memudahkan para pegawai dalam mengolah, mengatur baik itu dokumen, data surat masuk dan keluar yang dengan mudah ditindak lanjuti, serta mencatat kunjungan tamu yang berkepentingan sehingga menghindari kejadian yang tidak diinginkan
SISTEM ABSENSI DIGITAL MAHASISWA TERINTEGRASI ONE FILE CABINET (OFC) UNIVERSITAS HALU OLEO DENGAN RFID BERBASIS INTERNET OF THINGS (IOT) Adha Mashur Sajiah; Natalis Ransi; Jumadil Nangi; Sandy Suseno
Simtek : jurnal sistem informasi dan teknik komputer Vol. 7 No. 2 (2022): Oktober 2022
Publisher : STMIK Catur Sakti Kendari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51876/simtek.v7i2.151

Abstract

Saat ini Universitas Halu Oleo sebagai universitas terbesar di Sulawesi Tenggara masih menggunakan absensi tradisional pada perkuliahan dengan mahasiswa membubuhkan paraf pada kertas absensi. Hal ini memiliki banyak kekurangan di antaranya absen yang mudah hilang karena sering berpindah tempat, biaya pembelian kertas, cetak, dan proses pemeriksaan dan perangkuman absen sangat lambat. Penelitian ini mengembangkan prototype sistem absensi online berbasis IoT menggunakan NodeMCU dan RFID reader. RFID reader digunakan untuk membaca kartu RFID sedangkan NodeMC mengirimkan data hasil baca tersebut ke sistem Universitas Halu Oleo Online Integrated System (UHO2IS). Selain menggunakan alat prototype tersebut untuk membaca kartu RFID juga sebagai alternatif dapat digunakan smartphone android yang memiliki fitur NFC reader. Sistem hasil absen tersebut dapat dilihat pada aplikasi android. Hasil pengujian menunjukkan bahwa untuk membaca kartu RFID membutuhkan waktu rata-rata 0,43 detik dan mengirimkan data ke server membutuhkan waktu rata-rata 0,93 detik sehingga total waktu melakukan proses absen secara kesulurahan rata-rata adalah 1,36 detik. Waktu yang kurang dari 1,5 detik akan membuat proses absen menjadi lebih efisien.
Sistem Antrian Konsultasi Dokter Praktik Menggunakan Single Channel Single Phase Berbasis Website Fani Fadilah; Jumadil Nangi; Rizal Adi Saputra
Jurnal Manajemen Informatika JAMIKA Vol 13 No 1 (2023): Jurnal Manajemen Informatika (JAMIKA)
Publisher : Program Studi Manajemen Informatika, Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer, Universitas Komputer Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34010/jamika.v13i1.9307

Abstract

In digital era, development of information technology is unavoidable, almost all sectors have utilized development of information technology to facilitate all human activities, including health agencies. One form of health agency is a clinic. Sometimes in clinics, there is still way to take the queue number manually, thus making queue so long. Based on these problems, queuing system is needed to solve all queuing problems. In this study, used Single Channel Single Phase where Single Channel is service system that has one service, while Single Phase is only having one service station so after receiving service, it can immediately exit queue system. Based on results of the study, conclusions were obtained: The system built has been successfully implemented Single Channel Single Phase method where this success parameter can be seen from system that provides information about the queue that is running so that the waiting time for patients is more efficient. The characteristics of queuing that occur in Mono Valensi clinic with one stage of service show that average queue in system is ± 2 people, average queue is ± 4 people, average waiting time in system is ± 63 minutes, average waiting time in queue is ± 108 minutes.