Lilis Lestyaningrum
Universitas Tidar, Magelang - Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Pengungkapan Pelaporan Keuangan Segmen Pada PT Unilever Tbk Dan Entitas Anak Lilis Lestyaningrum; Endang Kartini Panggiarti
Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi (JEKMA) Vol. 1 No. 2 (2022): Jurnal JEKMA, October 2022
Publisher : Yayasan Bina Internusa Mabarindo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (977.183 KB)

Abstract

Pada perusahaan yang telah go public, laporan keuangan merupakan salah satu kegiatan yang dilakukan oleh perusahaan dalam mengeluarkan laporan keuangan, yang dapat membantu pengguna dalam mengambil keputusan atau kebijakan untuk mengembangkan kegiatan. Pelaporan segmen merupakan salah satu laporan yang perlu dilaporkan oleh suatu perusahaan. Tujuan pelaporan segmen adalah untuk memungkinkan pengguna laporan keuangan melihat melampaui total konsolidasi ke komponen individual yang membentuk entitas. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pelaporan segmen usaha pada PTT Unilever Tbk dari tahun 2020 sampai dengan tahun 2021 berdasarkan pengujian pendapatan, pengujian laba rugi dan pengujian aktiva sesuai dengan PSAK No. 5. Bentuk penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif. . Teknik pengumpulan data menggunakan data sekunder. Teknik analisis data yang digunakan adalah uji pendapatan sepuluh persen, uji untung rugi sepuluh persen, dan uji aktiva sepuluh persen. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa pelaporan pelaporan segmen industri pada PT. Unilever Tbk. Dan Entitas Anak, Berdasarkan uji pendapatan sepuluh persen, uji laba/rugi sepuluh persen, dan uji aset sepuluh persen dari tahun 2020 hingga 2021 di PT Unilever, Tbk. Dan segmen usaha Entitas Anak telah memenuhi PSAK No 5 sehingga pelaporan segmen karena semua segmen telah lulus uji sepuluh persen.