Darmawati Darmawati
Universitas Halu Oleo

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Meningkatkan Kemampuan Berbicara Anak Dengan Metode Bercerita Menggunakan Boneka Tangan di Tk Sugi Patola Kabupaten Muna Darmawati Darmawati; Muh. Safiudin Saranani; Arvyaty Arvyaty; Damsir Dima
Jurnal Riset Golden Age PAUD UHO Vol 5, No 1 (2022): Edisi Maret 2022
Publisher : Jurusan PG-PAUD Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Halu Oleo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36709/jrga.v5i1.24245

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk Meningkatkan Kemampuan Berbicara Anak dengan Metode Bercerita Menggunakan Boneka Tangan di TK Sugi Patola, Kabupaten Muna. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang dilakukan dalam dua siklus. Berdasarkan hasil analisis data dari aktivitas mengajar guru pada pada siklus I, sebanyak 14 aspek terlaksana sesuai harapan sebesar 77%  atau 11 aspek tercapai. Hasil analisis data dari aktivitas mengajar guru pada siklus II, sebanyak 14 aspek terlaksana sesuai harapan sebesar 85% atau12 aspek tercapai, pada aktivitas belajar anak didik pada siklus I sebanyak 14 aspek terlaksana sesuai harapan sebesar 65% atau 10 aspek tercapai. Hasil belajar anak siklus I diperoleh nilai rata-rata secara individu 2,48 atau berkembang sesuai harapan BSH. Pada aktivitas belajar anak siklus II sebanyak 14 aspek terlaksana sesuai harapan sebesar 90%  atau 13 aspek tercapai. Hasil belajar anak siklus II diperoleh nilai rata-rata secara individu 3,8 atau berkembang sesuai harapan BSH. Hasil analisis dari data aktivitas mengajar guru pada siklus II mengalami peningkatan dari 77% menjadi 85% pada aktivitas belajar anak didik pada siklus II mengalami peningkatan dari 65% menjadi 90% dengan demikian dapat disimpulkan bahwa kemampuan berbicara anak dapat  ditingkatkan dengan metode bercerita menggunakan boneka tangan di  TK Sugi Patola Kabupaten Muna.