Rumia Simanullang
STIE Tri Bhakti

Published : 3 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

ANALISIS RASIO PROFITABILITAS DAN RASIO LIKUIDITAS TERHADAP KINERJA KEUANGAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SUB SEKTOR FOOD & BEVERAGES YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2016-2020 Rumia Simanullang; Dessy Rahmadany Chandra
JURNAL KEWIRAUSAHAAN, AKUNTANSI DAN MANAJEMEN TRI BISNIS Vol 3 No 2 (2021): Jurnal Kewirausahaan, Akuntansi, dan Manajemen TRI BISNIS
Publisher : STIE Tri Bhakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59806/tribisnis.v3i2.44

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja keuangan pada perusahaan manufaktur sub sektor food and beverages yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) berdasarkan laporan keuangan perusahaan dari tahun 2016 sampai dengan tahun 2020. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis rasio keuangan yang terdiri dari rasio profitabilitas dan rasio likuiditas. Desain penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian deskriptif menggunakan pendekatan kuantitatif. Berdasarkan hasil perhitungan rasio profitabilitas diukur menggunakan net profit margin, return on asset, return on equity menunjukkan bahwa kondisi kinerja keuangan perusahaan dalam keadaan kurang baik (buruk) dan gross profit margin menunjukkan bahwa kondisi kinerja keuangan perusahaan dalam keadaan baik. Sedangkan perhitungan rasio likuiditas diukur menggunakan current ratio, quick ratio dan cash ratio menunjukkan bahwa kondisi kinerja keuangan perusahaan dalam keadaan baik
PENGARUH KEAHLIAN KOMITE AUDIT, FEE AUDIT DAN AUDIT TENURE TERHADAP KUALITAS AUDIT (PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEKTOR INDUSTRI DASAR DAN KIMIA YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2018 - 2020) Rumia Simanullang; Nabila Putri Utami
JURNAL KEWIRAUSAHAAN, AKUNTANSI DAN MANAJEMEN TRI BISNIS Vol 3 No 2 (2021): Jurnal Kewirausahaan, Akuntansi, dan Manajemen TRI BISNIS
Publisher : STIE Tri Bhakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59806/tribisnis.v3i2.45

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh keahlian Komite Audit, fee audit, dan audit tenure terhadap kualitas audit (pada perusahaan manufaktur sektor industri dasar dan kimia yang terdaftar di bursa efek indonesia tahun 2018–2020). Metode pengambilan sampel yang digunakan adalah purposivesampling dengan jumlah sampel perusahaan sebanyak 37 perusahaan. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah laporan tahunan dari www.idx.com. Data pengolahan dilakukan dengan menguji asumsi klasik dan normalitas terlebih dahulu kemudian dilanjutkan dengan uji hipotesis. Software yang digunakan dalam pengolahan data adalah SPSS versi 25. Hasil dari analisis data dalam penelitian ini menunjukkan keahlian Komite Audit dan audit tenure tidak berpengaruh terhadap kualitas audit, sedangkan fee audit berpengaruh signifikan terhadap kualitas audit.
ANALISA TAX PLANNING DENGAN PEMILIHAN TARIF PAJAK PENGHASILAN (PPh) BADAN PT AGP Suci Tri Susilawati; Rumia Simanullang; Fajar Zakaria Hasanudin
JURNAL AKUNTANSI DAN AUDIT TRI BHAKTI Vol 1 No 1 (2022): Edisi Maret 2022 - Agustus 2022
Publisher : STIE TRI BHAKTI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research was conducted at PT AGP with the aim of finding out which use of the optimal income tax rates. The research method used in this research is descriptive qualitative research.The conclusion obtained from this study for the optimal calculation of the corporation's income tax for 2018-2019 for PT AGP is the tax non-tax incentive based on article 17 based on Law Number 36 Year 2018 regarding the Corporate Income Tax payable of 0.00- or nothing. Whereas if PT AGP during 2018-2019 used the tax rate compensation of the outstanding corporate income tax paid for the year 2018 yielded 10,489,428 and for 2019 the paid tax generated 31,705,366.00.PT AGP should study the applicable Taxation Law so that it can choose a more optimal corporate income tax rate. If PT AGP chooses non tax incentive rates or Article 17 tariffs according to Law Number 36 of 2008, the things that must be considered are Article 17 tarifs (Law Number 36 Year 2008) taking into account costs and certainly paying attention to fiscal corrections to costs in the Financial Statements other than Article 17 tarif (Law Number 36 Year 2008) can compensate for business losses to the following year.