This Author published in this journals
All Journal Jurnal Tekno Kompak
Dwi Kris Biantoro
Universitas Amikom Purwokero

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Evaluasi Kualitas Layanan Website Menggunakan Metode E- Govqual dan Importance Performance Analysis Anggi Rahma Dani; Dwi Kris Biantoro; Abdul Azis
Jurnal Tekno Kompak Vol 16, No 2 (2022): Agustus
Publisher : Universitas Teknokrat Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33365/jtk.v16i2.1953

Abstract

Website merupakan salah satu jenis layanan yang paling banyak digunakan di  internet bersama dengan jenis layanan lainnya. SMA Negeri 1 Wangon merupakan salah satu lembaga dalam bidang pendidikan yang      menyediakan layanan website untuk memberikan informasi profil maupun pendaftaran. Pemanfaatan website dapat dikatakan     berhasil apabila pengguna atau pengakses mudah dalam mengakses informasi yang disampaikan. Tujuan penelitian ini adalah menghasilkan sebuah evaluasi kualitas layanan website menggunakan pendekatan metode E-Govqual yang terdiri dari 6 dimensi yaitu ease of use (kemudahan penggunaan), trust (kepercayaan), functionality of the interaction environment (fungsionalitas dari interaksi lingkungan), reliability (kendala), content and appearance of information (isi dan tampilan informasi) dan citizen support (pendukung) dan hasil survey dianalisis menggunakan Importance Performance Analysis (IPA) untuk melihat GAP antara harapan dan kinerja berdasarkan pengguna website SMA Negeri 1 Wangon[Z1] . Pada penelitian ini, [Z2] populasi dan sampel diambil dari beberapa siswa SMA Negeri 1 Wangon menghasilkan 105 responden. Berdasarkan hasil perhitungan menggunakan metode Importance Performance Analysis terkait harapan responden yang telah terpenuhi yaitu 90,84% dan harapan responden yang belum terpenuhi yaitu 9,16%. berdasarkan diagram kartesius Importance Performance Analysis (IPA) menghasilkan variabel yang memiliki kualitas baik dan harus dipertahankan yaitu variabel EU1, EU2, EU3, FIE1, RE1, RE2, RE3, CAI1, CAI2, CAI7, CS3 dan CS4. Sedangkan, variabel yang paling utama perlu dilakukan [Z3] perbaikan yaitu variabel FIE2, CAI1, CAI5 dan CAI6.