Trully Nouval Larasati
Farmasi, Universitas Islam Bandung

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Studi In Silico Senyawa Asiatikosida H dan I pada Centella asiatica sebagai Senyawa Neuroprotektor Trully Nouval Larasati; Hilda Aprilia Wisnuwardhani; Taufik Muhammad Fakih
Bandung Conference Series: Pharmacy Vol. 2 No. 2 (2022): Bandung Conference Series: Pharmacy
Publisher : UNISBA Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (211.853 KB) | DOI: 10.29313/bcsp.v2i2.4391

Abstract

Abstract. Alzheimer’s is a neurodegenerative disease characterized by a gradual decline in cognitive function and it leads cause of dementia in the world. To prevent cognitive function decline in patients with Alzheimer’s disease, Asiaticoside compounds in Centella asiatica can be used as an alternative to provide neuroprotective effects. Acetylcholinesterase (AChE) is an important target in pathogenesis of Alzheimer’s disease. This enzyme plays a role in break down acetylcholine as a neurotransmitter. The purpose of this study was to determine the activity of Asiaticoside H and I in inhibiting acetylcholinesterase (AChE) through an in silico approach. In this study, identification of the physicochemical properties of Asiaticoside compounds was carried out using the SwissADME website. Furthermore, Asiaticoside compounds was optimized using Gaussian version 09®. Then a molecular docking simulation of Asiaticoside compounds towards the acetylcholinesterase (AChE) was carried out using MGL Tools version 1.5.6 which has been equipped with Autodock Tools version 4.2. The toxicity prediction of Asiaticoside compounds was carried out using Toxtree version 3.1.0 and Pre-ADMET. Docking simulation results showed that the compound with the lowest binding energy is Asiaticoside E and the best inhibitory activity towards acetylcholinesterase receptor is Asiaticoside D. It can be concluded that the new compounds of Asiaticoside namely Asiaticoside H and I had potential as acetylcholinesterase inhibitors. However, the two new compounds has lower activity and interactions compared to other Asiaticoside derivates. Abstrak. Alzheimer merupakan salah satu penyakit neurodegeneratif yang ditandai dengan penurunan fungsi kognitif secara bertahap dan menjadi penyebab utama demensia di dunia. Untuk mencegah penurunan fungsi kognitif pada penderita penyakit Alzheimer, senyawa Asiatikosida pada tanaman pegagan (Centella asiatica) dapat dijadikan alternatif untuk memberikan efek neuroprotektif. Asetilkolinesterase (AChE) merupakan target penting dalam patogenesis penyakit Alzheimer. Enzim ini berperan memecah asetilkolin sebagai neurotransmitter. Tujuan dilakukannya penelitian ini yaitu untuk mengetahui aktivitas dari senyawa Asiatikosida H dan I dalam menghambat asetilkolinesterase (AChE) melalui pendekatan in silico. Pada penelitian ini dilakukan identifikasi sifat fisikokimia pada senyawa Asiatikosida menggunakan website SwissADME. Selanjutnya senyawa Asiatikosida dilakukan optimasi menggunakan Gaussian 09®. Simulasi molecular docking senyawa uji Asiatikosida terhadap reseptor asetilkolinesterase (AChE) dilakukan dengan menggunakan software MGL Tools 1.5.6 yang telah dilengkapi dengan Autodock Tools versi 4.2. Uji toksisitas dilakukan menggunakan software Toxtree versi 3.1.0 dan website Pre-ADMET. Hasil simulasi docking menunjukkan bahwa senyawa dengan nilai energi bebas ikatan terendah adalah Asiatikosida E dan aktivitas penghambatan pada reseptor asetilkolinesterase (AChE) yang paling baik adalah Asiatikosida D. Hasil penelitian menunjukkan bahwa senyawa Asiatikosida H dan I berpotensi untuk dijadikan sebagai inhibitor asetilkolinesterase, namun aktivitas dan interaksi yang dihasilkan lebih rendah dibandingkan dengan turunan senyawa Asiatikosida yang lainnya.