Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : SEIKO : Journal of Management

Pengaruh Work From Home Terhadap Kinerja Pegawai Bidang Human Resource Development Kementrian Dalam Negeri Republik Indonesia Muhammad Rifqi Ghiffary; Mahendra Fakhri
SEIKO : Journal of Management & Business Vol 4, No 3 (2022)
Publisher : Program Pascasarjana STIE Amkop Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37531/sejaman.v4i3.2572

Abstract

Perusahaan akan menggunakan berbagai strategi untuk dapat mencapai beberapa goals, dengan pengelolaan human resource development menjadi salah satu strategi yang paling penting. Penelitian ini mempunyai tujuan yaitu untuk memastikan bagaimana kinerja pegawai di bidang human resource development di Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia dipengaruhi oleh kerja jarak jauh. Metodologi yang digunakan dalam penelitian ini yaitu penelitian..kuantitatif..deskriptif. Sampel..dalam..penelitian..ini..berjumlah 70 responden yang bekerja di Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia di bidang human resource development. Teknik pengambilan sample pada penelitian ini yaitu sample jenuh. Dengan bantuan aplikasi SPSS versi 25 untuk Windows, analisis regresi linier sederhana digunakan..sebagai..teknik..analisis..data..dalam..penelitian..ini. Hasil dari penelitian menunjukan bahwa adanya pengaruh positif serta signifikan dari work from home terhadap kinerja karyawan di bidang pengelolaa human resource development di Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia. Hasil deskriptif keseluruhan mengklasifikasikan work from home dan kinerja karyawan masuk kedalam kategori "baik." Kata Kunci: Work from home; kinerja pegawai; Kementrian Dalam Negeri Republik Indonesia