Gilang Fatur Ramadhan
Universitas Nusa Mandiri

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisa Pengaruh Kualitas Layanan Website J&T Dengan Menggunakan Metode Webqual Sita Anggraeni; Fariz Caisar Harum; Gilang Fatur Ramadhan; Ipin Sugiyarto
Jurnal Teknologi Informatika dan Komputer Vol 8, No 1 (2022): Jurnal Teknologi Informatika dan Komputer
Publisher : Universitas Mohammad Husni Thamrin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37012/jtik.v8i1.825

Abstract

Website merupakan teknologi yang sangat penting untuk menyampaikan informasi dengan mudah karena di zaman sekarang akses internet sangat mudah. Pelaku bisnis seperti PT Global Jet Express atau sering dikenal dengan PT JT ini sangat mengandalkan teknologi yang ada saat ini. Mereka menggunakan website untuk memberi kepuasan terhadap pelanggan yang menggunakan jasa pengirimannya. Karena melalui website PT JT bisa memberikan kemudahan bagi pelanggan karena websitenya bisa memberikan informasi tentang keberadaan barang pelanggan, harga pengiriman barang antar wilayah dan lain-lain. Penelitian ini membahas tentang pengaruh website terhadap kepuasan pelanggan melalui metode webqual. Webqual yaitu metode pengujian yang mengutamanakan  Usability, Information Quality, Service Interaction dan Kepuasan Pelanggan maka dari itu webqual adalah metode sangat praktis untuk menguji suatu website. Hasil yang diperoleh dalam penelitian menggunakan metode webqual pada website JT sangat baik terutama pada point Usability