Ahmad Uci Safitra
Universitas Nusa Mandiri

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Evaluasi Mobile Banking Dengan Pendekatan Use Questionnaire Dan Importance Performance Analysis Ahmad Uci Safitra; Achmad Maezar Bayu Aji; Baginda Oloan Lubis; Budi Santoso
Jurnal Teknologi Informatika dan Komputer Vol 8, No 2 (2022): Jurnal Teknologi Informatika dan Komputer
Publisher : Universitas Mohammad Husni Thamrin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37012/jtik.v8i2.833

Abstract

Mobile banking merupakan suatu layanan perbankan yang dapat diakses langsung oleh nasabah melalui handphone dengan menggunakan menu yang sudah tersedia di Subcriber Identity Module Card (SIM Card) atau biasa dikenal dengan Menu Layanan Data atau SIM Toolkit. Kebanyakan dari pelanggan, terutama pada nasabah bank menginginkan suatu pelayanan yang bersifat sederhana dan praktis. Fokus penelitian ini adalah untuk mengetahui kelebihan dan kekurangan mobile banking yang dirasakan oleh pelanggan (nasabah). Penelitian juga dimaksudkan untuk mengetahui indikator apa saja yang perlu ditingkatkan agar lebih meningkatkan kualitas dari mobile banking. Obyek penelitian adalah pengguna mobile banking DIGI by bank BJB. Metode yang digunakan adalah use questionnaire dan Importance Performance Analysis. Hasil dari penelitian ini menunjukkan prioritas utama peningkatan mobile banking DIGI by bank BJB yakni mudah dioperasikan, tampilan warna enak dilihat dan tidak membosankan, tampilan menu mudah dikenali, halaman aplikasi mudah dicari, mudah dibaca, simbol-simbol gambar mudah dipahami, mudah mengakses informasi produk yang ditawarkan, spesifikasi produk yang ditawarkan sesuai dengan kebutuhan, transaksi pembayaran mudah diakses, menu dan tampilan halaman mudah diingat. Item ini harus segera ditingkatkan oleh pengelola untuk memenuhi harapan pengguna.