Sokip Sokip
Universitas Islam Negeri Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Direction and strategy of islamic education ministry of religious affairs of Indonesia Sahri Sahri; Asrof Syafi'i; Sokip Sokip
Tarbawi : Jurnal Pendidikan Islam Vol 20, No 1 (2023)
Publisher : Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34001/tarbawi.v19i2.4946

Abstract

The above policies and strategies are efforts by the Ministry of Religious Affairs to improve the quality and relevance of Islamic religious education in Indonesia, so as to create a young generation with noble character, knowledge, and global competitiveness. This study uses a qualitative method, using a library research approach. In literature research, researchers collect data from written sources such as books, journals, articles, reports, and other documents related to the research topic. The resulting data is then analyzed using content analysis techniques or content analysis. The Indonesian Ministry of Religious Affairs has several policies and strategies in the development of Islamic religious education, including: 1)Development of an Islamic Religious Education curriculum that is adaptive, relevant, and in accordance with the demands of the time,2) Improve the quality and quantity of Islamic Religious Education teachers through training and skill development programs. 3) Development and improvement of the quality of Islamic Religious Education learning media, 4) Increase the role of the family in fostering Islamic religious education through family religious education programs, 5) Provision of scholarships for students and students who excel in the field of Islamic religious education, 6) Provision of adequate and sustainable Islamic religious education facilities and infrastructure
Perguruan Tinggi Berbasis Pesantren (Studi Kasus di Universitas Darussalam Gontor) Aynun Nurul Ulufah; Asrop Safi’i; Sokip Sokip; Muhammad Thoriqul Islam
Tarbawi: Journal of Islamic Education Vol 5 No 2 (2024)
Publisher : Institut Agama Islam Riyadlotul Mujahidin Ngabar Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55380/tarbawi.v5i2.844

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keberadaan perguruan tinggi berbasis pesantren, yang diharapkan para-alumni dapat terus mengembangkan khazanah keilmuannya. Penelitian ini termasuk jenis penelitian studi kasus, dengan menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Teknik pengumpulan data yang digunakan meliputi wawancara, observasi partisipan, dan dokumentasi. Kehadiran peneliti disini sebagai key instrument. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Universitas Darussalam Gontor merupakan salah satu perguruan tinggi berbasis pesantren yang sesuai dengan visi dan misinya, yaitu universitas bersistem pesantren yang bermutu dan berarti, sebagai pusat pengembangan Ilmu Pengetahuan yang berorientasi pada Islamisasi ilmu pengetahuan kontemporer dan sebagai pusat kajian bahasa al-Qur’an untuk kesejahteraan umat manusia. Perguruan Tinggi berbasis pesantren di Universitas Darussalam Gontor yang merupakan Perguruan tinggi identik dengan kemodernan dengan ciri khas Perguruan Tinggi dengan tradisi akademik yang kritis berguna secara teoritis maupun praktis sehingga lahir umat yang handal dalam hal sains dan teknologi. Mahasiswa UNIDA Gontor dalam pengembangan skill yang ada di IPK UNIDA Gontor juga diwajibkan memiliki IPKS yang mengukur prestasi di luar kelas seperti wajib menghafal Al Qur’an sebagai persyaratan mengikuti UTS dan UAS. Capaian tersebut mencakup 4 (empat) aspek, yaitu olah dzikir, olah pikir, olah rasa, dan olahraga. Landasan tersebut meliputi aspek teologis, filosofis, kultural, psikologis, sosiologis, dan historis.