Puji Nurfauziah, Puji
Unknown Affiliation

Published : 6 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 6 Documents
Search

ANALISIS PENERAPAN PEMBELAJARAN BERBASIS PENDIDIKAN MATEMATIKA REALISTIK INDONESIA DI SD/MI KOTA BANDUNG Putra, Harry Dwi; Nurfauziah, Puji
P2M STKIP Siliwangi Vol 2, No 1 (2015): Volume 2 No. 1 Mei 2015
Publisher : IKIP Siliwangi Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (862.425 KB) | DOI: 10.22460/p2m.v2i1p7-18.157

Abstract

ABSTRAK Salah satu pendekatan pembelajaran yang dapat digunakan guru berorientasi pada penerapan matematika dalam kehidupan nyata adalah Pendekatan Matematika Realistik (PMR). Di Indonesia dikenal dengan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI). PMR merupakan suatu teori dalam pendidikan matematika yang dikembangkan pertama kali di negeri Belanda oleh Hans Freudhental dengan nama Realistic Mathematic Education (RME). Teori ini didasarkan pada persepsi bahwa matematika adalah aktivitas manusia dan matematika harus dihubungkan secara nyata dalam konteks kehidupan siswa. Kegiatan pembelajaran lebih menekankan pada aktivitas siswa untuk mencari, menemukan, dan membangun pengetahuan, sehingga pembelajaran terpusat pada siswa. Tujuan yang ingin dicapai dari penelitian ini adalah untuk memperoleh gambaran secara mendalam mengenai proses pembelajaran matematika berbasis PMRI di SD/MI Kota Bandung dengan latar alamiah atau tanpa perlakuan. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif. Bentuk penelitian yang digunakan adalah participant observation dengan jenis observasi terbuka. Peneliti berperan sebagai observer langsung dan pewawancara. Dalam penelitian ini digunakan metode observasi kelas untuk mendapatkan gambaran proses pembelajaran matematika berbasis PMRI, yang kemudian akan dijadikan dasar sebagai pemilihan subjek penelitian. Penelitian ini dilaksanakan di tiga sekolah dasar, yaitu SDPN Sabang, SDPN Setiabudi, dan MIN Cicendo, sebagai sekolah mitra pembelajaran matematika berbasis PMRI. Subjek penelitian yang akan dipilih adalah siswa kelas III, karena peneliti ingin mengetahui secara khusus bagaimana penerapan PMRI terhadap materi matematika di kelas III SD/MI. Berdasarkan skor skala diferensial semantik yang dilakukan oleh dua observer rerata skor yang diperoleh oleh SDPN Sabang, SDPN Setiabudi, dan MIN Cicendo berturut-turut adalah 2,46, 2,04, dan 2,32. Ketiga rerata skor ini berada pada kriteria baik dengan interval (3, 2, 1, 0, -1, -2, -3) dan memenuhi karakteristik dalam pendekatan PMRI. Kata Kunci: Pembelajaran Matematika, Pendidikan Matematika Realistik Indonesia.  ABSTRACT One of learning approachment which can be used in Mathematics appliances in the real life is a Realistic Mathematics Approachment (PMR). In Indonesia, it is known as The Indonesian Realistic Mathematics Education (PMRI). The theory is based on the assumption that mathematics is about human activities and must be connected to the student’s real life. The purposes of the research are to describe about the process of Mathematics learning based PMRI in SD/MI in Bandung naturally. The research is qualitative and using the participant observation which used opened observation. The researcher is as an direct observer and interviewer. The research is used class observation methods to find some description about the process of mathematics learning based PMRI. The research is held in SDPN Sabang, SDPN Setiabudi, and MIN Cicendo as a school which has a PMRI based. The subjects of the research are the third grade, because the researcher want to know deeply about the application of PMRI in the third grade of SD/MI. according to the score of semantic differential scale by the two observer, the score mean (averages) of SDPN Sabang, SDPN Setiabudi, and MIN Cicendo are 2,46, 2,04, and 2,32. The three of the score is considered in the good criteria with the interval (3, 2, 1, 0, -1, -2, -3) and meets the characteristic in PMRI approachment. Key Words: Mathematics Learning, Indonesian Realistic Mathematics Education.
Analisis Self Efficacy Matematik Siswa Kelas VIII SMP 7 Cimahi Dilihat dari Gender Nurfauziah, Puji; Faudziah, Linda; Nuryatin, Siti; Mustaqimah, Indri A
JMPM: Jurnal Matematika dan Pendidikan Matematika Vol 3, No 1: Maret - Agustus 2018
Publisher : Universitas Pesantren Tinggi Darul 'Ulum Jombang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (234.823 KB) | DOI: 10.26594/jmpm.v3i1.1046

Abstract

Tujuan dari penelitian deskriptif ini adalah untuk mengetahui Self efficacy matematik siswa kelas VIII SMP 7 Cimahi dilihat dari gendernya. Subjek dari  penelitian ini adalah siswa kelas VIII yang terdiri dari 42 orang siswa. Teknik pengumpulan data yaitu dengan angketself efficacy(Mastery Experience, Vicarious Experience,Verbal Persuasion, dan Physiological and Affective states), wawancara dan dokumentasi. Berdasarkan analisis data angket self efficacydan wawancara, didapatkan hasil bahwa self efficacy siswa laki-laki lebih baik daripada siswa perempuan dilihat dari persentasenya. Karena siswa laki-laki lebih unggul dalam: kemampuan matematikanya, kemampuan mengolah pengalaman pada pembelajaran matematika, menjadikan role model sebagai motivator, menganalisis pendapat dari orang lain, mengontrol situasi emosinya.
ANALISIS KESULITAN KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS SIWA SMP KELAS VIII PADA MATERI BANGUN DATAR Nurainah, Nurainah; Maryanasari, Risna; Nurfauziah, Puji
JPMI (Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif) Vol 1, No 1 (2018): JPMI
Publisher : IKIP Siliwangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1043.819 KB) | DOI: 10.22460/jpmi.v1i1.p61-68

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kemampuan koneksi matematis siswa pada pokok bahasan bangun datar. Metode penelitian ini merupakan kualitatif deskriptif, dengan mendeskripsikan indikator kemampuan koneksi matematis mana saja yang paling mudah dan sukar untuk dikuasai siswa. Subjek dari penelitian ini adalah  Siswa kelas VIII SMPN 7 Cimahi sebanyak 39 siswa. Insteumen yang digunakan yaitu soal tes kemampuan komunikasi matematik yang mengacu pada indikator kemampuan koneksi matematik. Berdasarkan analisis data bahwa siswa menguasai dengan baik indikator kemampuan koneksi dalam kemampuan siswa dalam mengenali hubungan pokok bahasan yang berbeda dalam matematika, dan menggunakan matematika dalam kehidupan sehari-hari, serta siswa mengalami kesusahan pada indikator koneksi dalam menggunakan matematika dalam studi lainnya.
ANALISIS KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS SISWA SMP DITINJAU DARI SELF EFFICACY SISWA Adni, Dinda Nurul; Nurfauziah, Puji; Rohaeti, Euis Eti
JPMI (Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif) Vol 1, No 5 (2018): JPMI
Publisher : IKIP Siliwangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (239.402 KB) | DOI: 10.22460/jpmi.v1i5.p957-964

Abstract

The purpose of this study is to analyze and describe the ability of mathematical connections in terms of self efficacy in Triangle and Segiempat material which is guided by the mathematical connection and self efficacy indicators. This research method is descriptive research by using qualitative approach. This research was conducted in SMP Negeri in Kabupaten Bandung. The subject of this research is the students of class VIII consisting of 20 students. The instrument used in this research is a matter of mathematical connection test, non test in the form of Self efficacy questionnaire, and interview. Based on the conclusions from the results of research and discussion in general can be concluded that the ability of mathematical connections in terms of self efficacy of junior high school students is the difference in the ability of mathematical connections at each level of student self efficacy. The ability of mathematical connections in review of the student's self efficacy indicator that is not met is to apply mathematics in other fields or in everyday life, to understand the equivalent representation of a mathematical concept or procedure, to seek the relationship of various representations of concepts, processes, or mathematical procedures, procedures with other procedures in the equivalent representation. Then for the Student Self Efficacy, in completing each statement given the average student replied that students are afraid of being wrong to work on the problem, and students feel unsure that the student can do the questions given
PENERAPAN PEMBELAJARAN BERBASIS ETNOMATEMATIKA BERBANTUAN VBA FOR MICROSOFT EXCEL TERHADAP RESILIENSI SISWA SMP Sari, Dewi Ratna; -, Linda; Fitriani, Nelly; Nurfauziah, Puji
JPMI (Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif) Vol 2, No 5 (2019): JPMI
Publisher : IKIP Siliwangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (122.276 KB) | DOI: 10.22460/jpmi.v2i5.p293-300

Abstract

The purpose of this research is to see the resilience of students in classes that use mathematical learning etnomatematika based assisted VBA for Microsoft Excel. The method used is qualitative descriptive. The population in this study are all junior high school students. Sample was taken by purposive sampling that junior high school students in one school in West Bandung as many as 31 students. The instruments used are questionnaires mathematical resilience. The result obtained is equal to 39% of the students already have a good resilience. The conclusions that aided etnomatematika based learning VBA for Microsoft Excel supports resilience mathematics achievement of students. Based on this, a very good learning this kind to be developed.
ANALISIS KESULITAN SISWA MATERI BANGUN RUANG SISI DATAR BERDASARKAN TAHAP BERPIKIR VAN HIELE Sahara, Raden Intan Ayu; Nurfauziah, Puji
JPMI (Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif) Vol 4, No 4 (2021): JPMI
Publisher : IKIP Siliwangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22460/jpmi.v4i4.p%p

Abstract

This study aims to determine the difficulties of students in solving the problem of polyhedron based on Van Hiele's thinking stages. The research method used is descriptive qualitative by giving essay test questions. The research subjects were 10 students from class IX E SMP Negeri 2 Cimahi. The results showed that 7 students were still at stage 0 (visualization), 2 students were at stage 1 (analysis) and only 1 person was at stage 2 or informal deduction. In this study, it was found that students who failed to reach the previous level would also fail to reach the next level. For stage 3 (deduction) and stage 4 (rigor) no student has been able to reach this stage. The factors that cause student difficulties are students still lacking the concept of polyhedron, unable to provide deductive conclusions and lack of skills and creativity from the concept of geometry in solving mathematical problems on polyhedron.