Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PERAN PARTAI LOKAL DI ACEH BARAT DALAM MEWUJUDKAN POLITIK YANG DEMOKRATIS SESUAI DENGAN SISTEM KETATANEGARAAN INDONESIA (Studi Terhadap Dewan Pimpinan Wilayah Partai Aceh Aceh Barat) Benni Erick; Budi Handoyo
Jurnal Sains Riset Vol 12, No 3 (2022): November 2022
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Jabal Ghafur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47647/jsr.v12i3.899

Abstract

The Aceh local party is an organization formed by a group of Indonesians residing in Aceh on the basis of common desires and ideals to fight for the interests of each individual Acehnese people, the nation and the Indonesian state. In Indonesia's democratic and constitutional system, a local Aceh party is an activity or action carried out by an institution or organization that is regulated and carried out in accordance with applicable legal provisions. This research is an empirical study of how people think towards the law, looking at how they express their opinions and how they act in relation to the law. The results of the study found that local political parties in West Aceh played a role in creating a climate conducive to the unity and unity of the Indonesian nation, increasing people's political participation, and absorbing people's political aspirations. Local parties in Aceh have played a role in accordance with Indonesia's constitutional system. Despite the lack of political parties in the community, people have not been able to reap the benefits of the existence of local political parties because those who are elected as party representatives in the government do not carry out the role of the party as determined.Keywords: Local Parties, Democracy, Aceh, Politics
DAMPAK KEKUASAAN POLITIK TERHADAP PEJABAT STRUKTURAL DALAM LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN ACEH BARAT T. Rahmat Azhar; Benni Erick
Jurnal Metrum Vol. 1 No. 1 (2023): Jurnal Metrum
Publisher : PT Metrum Karya Mandiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pemerintahan daerah dijalankan atas dasar pemberian hak otonomi seluas- luasnya, seluruh peranpemerintahan dibidang administrasi Negara dilaksanakan oleh pemerintahan daerah, kecuali yang menjadi kewenangan pemerintahan pusat. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dampak kekuasaan politik dan implementasi asas umum penyelenggaraan pemerintahan terhadap pejabat struktural dalam lingkungan pemerintah Kabupaten Aceh Barat dan untuk mengetahui proses pengangkatan dan mutasi pejabat struktural di lingkungan pemerintah Kabupaten Aceh Barat. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif yang penelitiannya dilakukan pada latar alamiah atau pada konteks dari suatu keutuhan, penelitian ini termasuk jenis penelitian lapangan yaitu penelitian yang langsung dilakukan di lapangan atau pada responden. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa dampak kekuasaan politik terhadap pejabat struktural dalam lingkungan pemerintah Kabupaten Aceh Barat oleh Bupati selaku Pejabat yang mempunyai kewenangan mengangkat dan mutasi pejabat struktural ada yang tidak memenuhi syarat kualifikasi minimal yang terdiri atas pendidikan, pelatihan dan pengalaman.