Claim Missing Document
Check
Articles

Found 10 Documents
Search

PEMANFAATAN PRODUK OLAHAN CABAI JAWA SEBAGAI PELUANG USAHA BAGI MASYARAKAT RW 14 WILAYAH SUKOREJO Fatchur Rozci; Laksmi Diana; Zhela Maritsya; Laila Annisa; Rudi J Silitonga
KARYA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 2 No 3 (2022): KARYA: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat
Publisher : FKIP Universitas Samawa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Di wilayah Sukorejo tepatnya di RW 14 terdapat tanaman Cabai Jawa yang dikelola oleh KWT Pinang Lestari. Namun setelah ditelusuri hasil Cabai hanya dijual secara mentah dan belum ada produk olahan Cabai Jawa yang dihasilkan. Oleh karena itu kami mengusulkan untuk membuat inovasi produk olahan Cabai Jawa dengan pertimbangan kemudahan dalam membuat dan bahan baku produksi dan harganya juga terjangkau. Selain itu jika ditinjau masyarakat disana kebanyakan warganya tidak memiliki profesi tetap sehingga perlu adanya pemberian sosialisasi terkait pengolahan dan pengembangan potensi produk olahan Cabai Jawa. Pemilihan metode harus benar benar memperhatikan masyarakat dengan menyesuaikan pengetahuan dari masyarakat. Metode pelaksanaan menggunakan simulasi IPTEK dalam proses pengolahan Cabai menjadi minuman serbuk. Melalui penerapan IPTEK menjadi salah satu cara kami untuk membantu pemilik dan masyarakat sekitar dalam mengadakan produktifitas usaha di daerah tersebut. Meskipun dalam pengembangan inovasi produk dari Cabe Jawa perlu kreasi yang menarik. Dengan adanya kegiatan ini kami berharap mampu memberikan dampak yang baik dalam konteks pemberian edukasi terkait pengolahan Cabe Jawa dan juga potensi usaha yang dapat diupayakan bagi peningkatan perekonomian hidup masyarakat Sukorejo.
PENGOLAHAN BERAS SEBAGAI BAHAN BAKU PEMBUATAN ES PLERET Jumiatik; Salsabila Ika Puspita; Deyon Yanuar Fitranto; Bayhakhi Maulana Kaffy Salwa; Fatchur Rozci
KARYA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 2 No 3 (2022): KARYA: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat
Publisher : FKIP Universitas Samawa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Es Pleret merupakan kuliner khas Kota Blitar yang berupa minuman es dengan isian bulatan-bulatan seperti bakso. Eksistensi kuliner ini mulai berkurang seiring dengan berjalannya waktu. Untuk mengangkat kembali esksistensi dari Es Pleret ini, mahasiswa KKNT UPN “Veteran” Jawa Timur melakukan pendampingan pada salah satu pelaku UMKM es pleret yaitu UMKM Es Pleret Patria. Metode yang digunakan dalam pengabdian masyarakat ini yaitu observasi, pemetaan, dan pelaksanaan pendampingan. Adapun kegiatan pendampingan yang telah dilaksanakan berupa branding logo dan repackaging kemasan dari Es Pleret Patria.
Penerapan Metode Regresi Least Absolute Shrinkage and Selection Operator (LASSO) dan Regresi Linier untuk Memprediksi Tingkat Kemiskinan di Indonesia Eka Rossalina Fitria; Fatchur Rozci
Jurnal Ilmiah Sosio Agribis Vol 22, No 2 (2022): Jurnal Ilmiah Sosio Agribis Vol 22 No 2
Publisher : Study Program of Agribusiness, Faculty of Agriculture, University of Wijaya Kusuma Surabay

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30742/jisa22220222620

Abstract

Poverty is defined as a situation where a person or family is unable to meet the basic needs for survival, such as clothing, food, shelter, and education. This study aims to compare the accuracy of the Least Absolute Shrinkage and Selection Operator (Lasso) regression method and linear regression in predicting poverty levels in Indonesia and to choose the best model from the two methods used. The results of this study indicate that of the two algorithms used, namely the linear regression algorithm and Lasso regression, the algorithm that has a higher level of accuracy for predicting poverty rates in each province in Indonesia is the linear regression algorithm because it has a lower MSE value and has the value of R^2 is closer to 1 than the Lasso regression algorithm. In addition, the results of the analysis show that the variables that have the highest influence on poverty rates in provinces in Indonesia are education, as well as the Human Development Index (IPM).Keywords: Poverty Rate Prediction, Lasso Regression, Linear Regression
Penanaman Bibit Bunga Matahari untuk Meningkatkan Daya Tarik Wisata Budaya Punden Didesa Losari Gondang Nganjuk Achmad Syaifulloh; Ernik Ernawati; Dita Atasa; Fatchur Rozci; Dhian Satria Yudha; Hendra Maulana
Jurnal Informasi Pengabdian Masyarakat Vol. 1 No. 3 (2023): Agustus: Jurnal Informasi Pengabdian Masyarakat
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Buddha Nalanda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47861/jipm-nalanda.v1i3.307

Abstract

Losari Village has quite good and prospective tourism potential if it is managed properly, one of which is by using rainwater as its main source of irrigation, the average farmer changes the type of crop he grows on arid and barren hills to corn. Losari hamlet is a remote hamlet, although it is far from other villages, it is likely to develop into a more sophisticated hamlet than the others. If it is managed properly and effectively, the tourism potential of the hamlet is represented by Sendang Sari, or Mata Air, Punden Losari, Sendang's position Sari is surrounded by many large plants and makes it difficult for the area around Sendang Sari to be exposed to sunlight, so modifications are made including religious tourism in the form of Sendang Sari and Punden Losari. To overcome this problem, therefore village officials planted sunflowers to increase tourist attraction so that they were interested in taking pictures with sunflowers or even just seeing and enjoying the beauty of sunflowers. Through this community service activity in the form of creative and innovative activities, sunflower aims to increase the potential for tourist attraction. The result of the sunflower planting activity at Punden Losari is that it can add to the aesthetic value of the existing cultural tourist attraction, which has been planted with 700 sunflower seeds by adding aesthetic value to Punden Losari and benefiting wild birds in Losari Punden as well. The service team in this innovative activity has played an active role and participated in increasing community synergy so that beautiful natural tourism can be created
Pembuatan Budikdamber Dengan Memanfaatkan Lahan Pekarangan Di Desa Rejoso Kabupaten Nganjuk Alvina Widya Oktaviani; Fatchur Rozci; Hendra Maulana
Jurnal Pelayanan dan Pengabdian Masyarakat Indonesia Vol. 2 No. 3 (2023): September : Jurnal Pelayanan dan Pengabdian Masyarakat Indonesia
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Yappi Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55606/jppmi.v2i3.423

Abstract

Budikdamber or fish farming in a bucket or commonly known as aquaponics Budikdamber is a business alternative that can be used for the cultivation of plants and fish in one container. This Budikdamber can be applied in narrow or wide yards because it does not take place. Budikdamber also does not require expensive costs. Budikdamber socialization activities are expected to provide knowledge to the community in Rejoso Village and can improve horticultural crops, especially vegetables in Rejoso Village.
POTENSI KOMODITI BAWANG MERAH DI DESA MUSIR KIDUL KECAMATAN REJOSO KABUPATEN NGANJUK Muhammad Ikhsan Fitrianata; Fatchur Rozci
Journal of Community Service (JCOS) Vol. 1 No. 3 (2023): Juli
Publisher : EDUPEDIA Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56855/jcos.v1i3.590

Abstract

Bawang merah memiliki nilai ekonomi yang tinggi di Indonesia, terutama di Kecamatan Rejoso, Kabupaten Nganjuk. Hal tersebut merupakan alasan yang menjadi dasar tujuan penelitian yaitu mengevaluasi potensi penjualan bawang merah di kecamatan tersebut. Metode penelitian yang digunakan meliputi survei lapangan dan analisis data sekunder. Survei lapangan dilakukan untuk mengumpulkan informasi tentang luas lahan yang digunakan, teknik budidaya, produksi tahunan, dan sistem distribusi. Data sekunder diperoleh dari instansi terkait, publikasi, dan literatur yang relevan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Kecamatan Rejoso memiliki potensi penjualan bawang merah yang signifikan. Hal tersebut dipengaruhi oleh besarnya luas lahan budidaya bawang merah. Di sisi lain, untuk meningkatkan potensi penjualan, langkah-langkah yang dapat diambil antara lain meningkatkan kualitas produksi, mengembangkan sistem distribusi yang efisien, dan menerapkan strategi pemasaran yang lebih baik. Selain itu, faktor-faktor seperti harga pasar, permintaan konsumen, dan persaingan dengan produsen bawang merah di daerah lain juga perlu diperhatikan. Hasil penelitian ini dapat menjadi dasar bagi petani, pemerintah setempat, dan pihak terkait lainnya untuk lebih mengembangkan strategi yang bertujuan untuk meningkatkan produktivitas dan pendapatan petani serta memanfaatkan potensi bawang merah sebagai komoditas unggulan di wilayah tersebut.
PEMBERDAYAAAN LINGKUNGAN DI DESA TALANG MELALUI PROGRAM PEMBUATAN AQUAPONIK Muhammad Imam; Fatchur Rozci
Journal of Community Service (JCOS) Vol. 1 No. 3 (2023): Juli
Publisher : EDUPEDIA Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56855/jcos.v1i3.593

Abstract

Desa Talang, yang terletak di Kabupaten Nganjuk, Jawa Timur, Indonesia, menghadapi tantangan dalam pemberdayaan lingkungan dan peningkatan kesejahteraan masyarakatnya. Salah satu solusi yang diusulkan untuk mengatasi masalah ini adalah penerapan teknologi aquaponik. Aquaponik merupakan kombinasi antara akuakultur dan hidroponik yang menghasilkan simbiosis mutualisme antara ikan dan tanaman. Prinsip utama aquaponik adalah menghemat lahan dan air, serta meningkatkan efisiensi melalui pemanfaatan sisa pakan ikan sebagai nutrisi bagi tanaman. Sistem aquaponik juga ramah lingkungan karena mengurangi limbah dan pemakaian air yang banyak dalam pertanian. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pemberdayaan lingkungan di Desa Talang melalui program pembuatan aquaponik. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kualitatif dengan melibatkan masyarakat Desa Talang sebagai sampel penelitian. Data dikumpulkan melalui observasi langsung, wawancara mendalam, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sosialisasi aquaponik di Desa Talang berhasil melibatkan partisipasi aktif masyarakat. Program aquaponik memberikan manfaat signifikan, seperti menghasilkan sayuran dan ikan berkualitas, menghemat lahan dan air, serta menerapkan prinsip keberlanjutan.
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI PELATIHAN HIDROPONIK DI DESA MUSIR LOR KECAMATAN REJOSO KABUPATEN NGANJUK mohamad fikri azam; Fatchur Rozci
Journal of Community Service (JCOS) Vol. 1 No. 3 (2023): Juli
Publisher : EDUPEDIA Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56855/jcos.v1i3.594

Abstract

Pembuatan jurnal ini bertujuan untuk pengabdian kepada masyarakat Desa Musir Lor yaitu dengan memberdayakan masyarakat melalui pelatihan hidroponik. Tahapan kegiatan yang dilakukan yaitu: 1) Konsultasi dengan Dosen Pembimbing Lapang (DPL). 2) Pelatihan dan praktik pembuatan hidroponik, 3) Evaluasi dan diskusi dari kegiatan yang telah dilakukan. Kegiatan pelatihan hidroponik dilakukan dengan penyampaian materi secara ringkas kemudian dilanjutkan dengan praktik pembuatan instalasi dan penyemaian benih pakcoy. Kegiatan ini mendapat respon positif dari masyarakat setempat. Pelatihan hidroponik mampu menambah keterampilan dan pengetahuan ibu-ibu PKK sebagai peserta, selain itu penerapan hidroponik juga dapat menjadi alternatif pemberdayaan masyarakat karena hidroponik mampu mensejahterahkan ibu-ibu PKK secara ekonomi.
Analisis Faktor Alih Fungsi Lahan Pertanian ke Non Pertanian di Jawa Timur Fatchur Rozci; Ida Syamsu Roidah
Jurnal Ilmiah Sosio Agribis Vol 23, No 1 (2023): Jurnal Ilmiah Sosio Agribis Vol 23 No 1
Publisher : Study Program of Agribusiness, Faculty of Agriculture, University of Wijaya Kusuma Surabay

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30742/jisa23120233192

Abstract

ABSTRACTThis research has the aim of analyzing and knowing the impact that has occurred on the conversion of agricultural land to non-agricultural land in East Java. This research uses a qualitative approach with descriptive research methods. The data used comes from several national journal literatur. The analysis used in this study uses descriptive analysis. The results showed that the transition was caused by two factors, namely direct (micro) factors such as education level, income, economic capacity, land tax, land price, and land location. Second, indirect (macro) factors related to land conversion that occur at the regional level do not directly influence farmers' decisions. This also has a positive impact on meeting the needs for community growth such as fulfilling settlements, industry and other supporting facilities. As well as the negative impact it causes a decrease in farmers' income which indirectly eliminates the livelihoods of farm workers so that the threat of a food crisis will appear in this country.Keywords: land use change, land conversion, income farmers.ABSTRAKPenelitian ini memiliki tujuan untuk menganalisis dan mengetahui dampak yang telah terjadi terhadap konversi lahan pertanian menjadi lahan non pertanian di Jawa Timur. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode penelitian deskriptif. Data yang digunakan berasal dari beberapa literatur jurnal nasional. Analisis yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan analisis deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa transisi disebabkan oleh dua faktor, yaitu faktor langsung (mikro) seperti tingkat pendidikan, pendapatan, kapasitas ekonomi, pajak tanah, harga tanah, dan lokasi tanah. Kedua, faktor tidak langsung (makro) terkait konversi lahan yang terjadi di tingkat daerah tidak secara langsung mempengaruhi keputusan petani. Hal ini juga berdampak positif terhadap pemenuhan kebutuhan pertumbuhan masyarakat seperti pemenuhan permukiman, industri dan fasilitas pendukung lainnya. Serta dampak negatifnya menyebabkan penurunan pendapatan petani yang secara tidak langsung menghilangkan mata pencaharian buruh tani sehingga ancaman krisis pangan akan muncul di negeri ini.Kata Kunci: Perubahan penggunaan lahan, konversi lahan, pendapatan petani.
Analisis Kelayakan Usahatani Bawang Merah Di Desa Ngadiboyo Kecamatan Rejoso Kabupaten Nganjuk Davina Azalia Erson; Fatchur Rozci
BiSTeK Pertanian Vol 10 No 1 (2023): Juni : Jurnal BisTek Pertanian
Publisher : Fakultas Pertanian

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37832/bistek.v10i1.62

Abstract

Shallots are one of the important and strategic horticultural commodities in influencing the Indonesian economy, so it is necessary to carry out an agribusiness feasibility analysis that can provide an overview of whether the business is economically profitable so that it can be said that it is feasible or not feasible to continue doing it. This research was conducted for 3 (three) months from March to May 2023 on a demonstration plot in Ngadiboyo Village, Rejoso District, Nganjuk Regency. The purpose of this research is to analyze the feasibility of shallot farming in Ngadiboyo Village. The results showed that the shallot farming in Ngadiboyo Village was profitable with a total profit of IDR 13,948,150/season. From the BEP, the production BEP is 783 kg, the price BEP is IDR 7,322, the R/C value is 2.1, and the B/C value is 1,1. With these calculations it can be concluded that shallot farming in Ngadiboyo Village is feasible.