Muhammad Ainul Yaqin
Universitas Nurul Jadid Probolinggo

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

OPTIMALISASI SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PADA LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM Muhammad Ainul Yaqin
Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan (JURDIKBUD) Vol. 1 No. 1 (2021): Maret : Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan
Publisher : Amik Veteran Porwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55606/jurdikbud.v1i1.329

Abstract

Bagian yang tak terpisahkan dan penting menjadi perhatian dari keilmuan menejemen pendidikan salah satunya adalah sistem infirmasi manajemen. Mengapa? Karena selain sebagai data dalam rangka pengambil keputusan, transparansi dan keterbukaan informasi kepada konsumen atau pengguna jasa dewasa ini sangat diperlukan dalam menentukan sebuah keputusan orang tua untuk memilih sebuah lembaga pendidikan Islam. adanya informasi secara komprehensif dan terbuka dari apa yang dimiliki oleh sebuah lembaga pendidikan. Dalam penulisan kali ini berfokus pada optimalisasi sistem informasi manajemen pada lembaga pendidikan Islam yang tentunya mengikut sertakan peran serta Teknologi Informasi dan Komunikasi sebagai alat dalam mencapai ke-efektif-an dan ke-efesien-an informasi dari lembaga pendidikan. Tentunya, perlu adanya upaya yang konkrit dalam mewujudkannya, sehingga penulisan kali ini akan dipaparkan secara teoritis tentang definisi secara umum dan khusus sebuah sistem informasi manajemen tersebut. Terdapati beberapai hali yang dapat disimpulkan: (1) Sistem Informasi Manajemen dalam dunia pendidikan, mencakup unit-unit atau elemen yang ada dalam sebuah lembaga pendidikan yang meliputi informasi SDM (pendidik dan tenaga kependidikan), siswa, infrastruktur, kurikulum; (2) Optimalisasi sistem informasi manajemen dapat dicapai dengan sebuah peng-integrasi-an dengan teknologi yang ada sekarang ini, seperti website, sosial media dan aplikasi.
STRATEGY OF LIBRARY DEVELOPMENT TOWARDS DIGITAL LIBRARY Muhammad Ainul Yaqin
Jurnal Pendidikan dan Sosial Humaniora Vol. 2 No. 2 (2022): Juni : Jurnal Pendidikan dan Sosial Humaniora
Publisher : Amik Veteran Porwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1193.328 KB) | DOI: 10.55606/khatulistiwa.v2i2.417

Abstract

This study intends to analyze the strategy for developing the library of the University of Nurul Jadid Paiton Probolinggo towards a digital library in increasing competitiveness in the current era of globalization. This study uses a qualitative approach analysis. This research has implications for library development in order to meet and match community competition in improving the quality of the library. The efforts made in developing libraries towards digital libraries by building information accessibility, digital library development strategies in building information accessibility through an organizational approach to digital library management funds, digital library technology implementation approaches, access policy approaches and information legality, and values ​​transformation approaches. cultural diversity value. So this is expected to be able to develop the library towards a quality digital library