Ryan Al Rachmat
Universitas Bina Darma

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Faktor yang Berpengaruh pada Tingkat Kepatuhan Perpajakan Perangkat Desa di Kabupaten Musi Banyuasin Ryan Al Rachmat; Eka Sevtia Mesta
FORBISWIRA FORUM BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN - SINTA 4 Vol 12 No 1 (2022): Forum Bisnis dan Kewirausahaan
Publisher : LPPM Universitas Multi Data Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35957/forbiswira.v12i1.3277

Abstract

Fokus Penelitian ini untuk menganalisis :(1)Pengetahuan Perpajakan (X1), (2)Pelayanan Perpajakan (X2), (3)Sanksi Perpajakan (X3), (4)Kesadaran Wajib Pajak (X4), (5)Pengalaman Kerja (X5) terhadap Kepatuhan Wajib Pajak. Objek penelitian ini adalah Perangkat Desa yang ada di Kabupaten Musi Banyuasin, dengan jumlah populasi sebanyak 14 Kecamatan di Kabupaten Musi Banyuasin, dan jumlah sampel 3 Kecamatan di Kabupaten Musi Banyuasin. Teknik sampling menggunakan teknik Sampling Proposive. Pengumpulan data melalui: Kuesioner dan studi Pustaka Alat analisis yang digunakan yaitu uji validitas dan reliabilitas. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh: Variable Pelayanan Perpajakan(X2) berpengaruh signifikan(0,000<0,05) dan Variabel Pengalaman Kerja (X5) berpengaruh signifikan (0,011<0,05) terhadap Kepatuhan Wajib Pajak (Y). Variabel Pengetahuan Perpajakan (X1) tidak mempunyai pengaruh signifikankarena taraf signifikansi (0,187>0,05). Sanksi Perpajakan (X3) tidak mempunyai pengaruh signifikan karena karena taraf signifikansi sebesar (0,698>0,05). Variabel Kesadaran Wajib Pajak (X4) tidak mempunyai pengaruh signifikan karena taraf signifikansi (0,739>0,05). terhadap Kepatuhan Wajib Pajak (Y).