Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

WORKSHOP PENULISAN PTK BERTEKNOLOGI OJS PADA GURU SMK MEGALINK MAJENE Ilham Kamaruddin; Hasbi Asyhari; Muhammadong Muhammadong; Muh. Adnan Hudain; Hezron Alhim Dos Santos; Agus Sutriawan
J-ABDI: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 2 No. 7: Desember 2022
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Program Pengabdian ini bertujuan untuk Melaksanakan Workshop kepada mitra mengenai cara penulisan PTK dengan teknologi OJS. Memberikan pelatihan kepada mitra mengenai pengolahan data hasil penelitian melalui software SPSS. Target luaran yang diharapkan dari pengabdian ini yaitu Meningkatnya pengetahuan guru terhadap cara penulisan PTK dengan baik dan benar serta menghasilkan artikel PTK yang layak terpublikasi di jurnal online yang terakreditasi. Meningkatnya pengetahuan guru tentang aplikasi statistika SPSS sehingga dapat mengolah sendiri data hasil penelitian dan Meningkatnya pengetahuan guru tentang OJS sehingga dapat mempublikasi sendiri langsung laporan artikel PTK yang mereka buat melalui OJS.