Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

IMPLEMENTASI PROGRAM PEMUTAKHIRAN DATA PEMILIH BERKELANJUTAN DI KOTA MANADO Lanny Anggriany Ointu; Viktory N.J. Rotty; Fitri H Mamonto
SIBATIK JOURNAL: Jurnal Ilmiah Bidang Sosial, Ekonomi, Budaya, Teknologi, dan Pendidikan Vol. 1 No. 12 (2022): November
Publisher : Lafadz Jaya Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54443/sibatik.v1i12.478

Abstract

Setiap negara demokrasi menempatkan kedaulatan rakyat yang utama dan menjadi penentu arah gerak negara melalui pemilihan umum (pemilu) sebagai sarana pengadministrasian kehendak rakyat untuk memilih sejumlah orang sebagai wakilnya untuk memerintah. Kehendak rakyat tersebut dengan jaminan hak pilih yang universal dan setara. Pasal 21 Ayat 3 Deklarasi Umum Hak Asasi Manusia menyatakan, “Kehendak rakyat harus menjadi dasar kekuasaan pemerintah; kehendak ini harus dinyatakan dalam pemilihan umum yang dilaksanakan secara berkala dan murni, dengan hak pilih yang bersifat umum dan sederajat, dengan pemungutan suara secara rahasia ataupun dengan prosedur lain yang menjamin kebebasan memberikan suara.”