Serlina Nur Afdiyah
Fakultas Ekonomi, STIE PGRI Dewantara Jombang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Penerapan Prinsip Good Corporate Governance (GCG) Pada Pelaksanaan Rapat Umum Pemegang Saham Di Bank Syariah Indonesia Tahun 2021 Serlina Nur Afdiyah; Anggi Dwi Amanda; Mohamad Djasuli
Jurnal Ekonomika Dan Bisnis Vol. 2 No. 3 (2022): Jurnal Ekonomika dan Bisnis (JEBS)
Publisher : CV. ITTC INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47233/jebs.v2i3.269

Abstract

Isu Good Corporate Governance (GCG) terus meningkat dengan munculnya skandal keuangan yang melanda beberapa perusahaan besar seperti Enron dan WorldCom. Sebagai negara berpenduduk mayoritas muslim, Indonesia perlu mengetahui dan juga memahami landasan GCG Islami utnuk menjalankan bisnis. Meningkatkan masyarakat syariah menuntut pelaku bisnis untuk menerapkan GCG sesuai prinsip syariah. Tata kelola perusahaan yang baik merupakan landasan yang dikenal untuk menjaga integritas organisasi di seluruh dunia. Hampir seluruh negara masih mengikuti landasan ini untuk mengetahui implementasi landasan tata kelola perusahaan yang baik. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui penerapan landasan-landasan tata kelola perusahaan pada Bank Syariah Indonesia dengan fokus pada Pelaksanaan RUPS pada tahun 2021. Penelitian ini merupakan penelitian kepustakaan (library research) dengan menggunakan analisis deskriptif.