Ila Rosmilawati
Pendidikan Non Formal, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PARTISIPASI PEREMPUAN TERHADAP PROGRAM PEMBINAAN PENINGKATAN PERANAN WANITA MENUJU KELUARGA SEHAT SEJAHTERA (P2WKSS) Ila Rosmilawati; Sholih Sholih; Dadan Darmawan
Jurnal Eksistensi Pendidikan Luar Sekolah (E-Plus) Vol 7, No 2 (2022)
Publisher : FKIP Untirta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30870/e-plus.v7i2.17622

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Partisipasi Perempuan terhadap Program Pembinaan Peningkatan Peranan Wanita Menuju Keluarga Sehat Sejahtera (P2WKSS). Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif. Dimana hasil yang diperoleh yaitu dari data observasi, wawancara dan dokumentasi. Sumber data penelitian ini yaitu Pendamping program P2WKSS dan perempuan peserta P2WKSS. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa partisipasi masyarakat dalam program terpadu peningkatan peran wanita menuju keluarga sehat dan sejahtera (P2WKS) diantaranya Pengembangan Partisipasi, bentuk-bentuk partisipasi masyarakat, Tahapan Partisipasi, Tingkat Kesukarelaan Partisipasi, Kondisi Pendorong Partisipasi, program Pembinaan Peningkatan Peranan Wanita menuju Keluarga Sehat Sejahtera (P2WKSS) dan Capaian program P2WKSS.Kata Kunci : Partisipasi, Pembinaan, Peningkatan peranan Wanita.