This Author published in this journals
All Journal PAEDAGOGIA
Sri Yamtinah
Program Studi Pendidikan Kimia, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sebelas Maret, Surakarata. Jalan Ir. Sutami 36 A, Jebres, Surakarta, Jawa Tengah, 57126

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Butir Soal dan Kecukupan HOTS Soal Ujian Akhir Semester Mata Pelajaran Kimia SMK Kelas X Sri Mulyani; Melani Krismonita; Sri Yamtinah
PAEDAGOGIA Vol 25, No 2 (2022): PAEDAGOGIA Jilid 25 No 2 (2022)
Publisher : Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20961/paedagogia.v25i2.60913

Abstract

Penelitian ini mendiskripsikan kualitas butir soal yang ditinjau dari daya pembeda, tingkat kesukaran, efektifitas kunci jawaban dan pengecoh serta menganalisis keterpenuhan HOTS. Penelitian ini merupakan penelitian diskripsi kualitatif dengan sumber data soal UAS Kimia pilihan ganda kelas X Tahun Pelajaran 2021/2022 SMK Tunas Nusantara. Sampel Kelas X jurusan teknik kimia industri. Metode pengumpulan data menggunakan metode dokumentasi dan wawancara. Uji validitas menggunakan uji kredibilitas jenis Triangulasi Antar Peneliti. Teknik analisis kuantitatif menggunakan software ITEMAN Version 3.0 dan analisis keterpenuhan HOTS dengan triangulasi antar peneliti. Hasil penelitian, soal memiliki tingkat kesukaran sedang sebesar 40%, daya beda berkategori baik sebesar 20%, efektifitas kunci jawaban sebesar 43,33% dan efektifitas pengecoh sebesar 50%. Sehingga hanya 1 soal yang disimpan, 29 soal dilakukan revisi dan seluruh butir soal termasuk dalam soal LOTS.