Akhmad Rifandi
Universitas Muhammadiyah Banjarmasin

Published : 3 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

Peranan Regulasi Diri Terhadap Kecenderungan Kecanduan Media Sosial Pada Mahasiswa Rafika Awalia; Fikrie Fikrie; Akhmad Rifandi
JURNAL PSIKOLOGI MANDALA Vol 6, No 2 (2022): JURNAL PSIKOLOGI MANDALA
Publisher : Universitas Dhyana Pura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Salah satu fitur yang dimanfaatkan oleh seseorang karena adanya perkembangan internet yaitu media sosial. Penggunaan media sosial yang tidak semestinya, memberikan dampak negatif kepada penggunanya, Penggunaan media sosial yang berlebihan dapat dibatasi dengan salah satu nya regulasi diri. Penelitian ini bertujuan untuk menguji peranan regulasi diri terhadap kecanduan media sosial pada mahasiswa. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan desain korelasional. Alat pengumpulan data yang digunakan adalah skala regulasi diri dan skala kecanduan media sosial. Teknik pengambilan subjek menggunakan purposive random sampling dengan kriteria individu mahasiswa aktif di kota Banjarmasin (18 – 23 tahun) yang menggunakan media sosial pada frekuensi penggunaan media sosial lebih dari 6 jam dalam sehari. Total subjek sebanyak 279 orang. Analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linear sederhana. Hasil penelitian menunjukkan regulasi diri secara signifikan berperan memprediksi kecanduan media sosial pada mahasiswa. Regulasi diri dapat berperan memprediksi kecanduan media sosial sebesar 5,8%  (R2=0,058; F(1,277) = 17.194; sig <,000).
The Role of Social Support on Self-compassionof Dormitory Students at the Muhammadiyah University of Banjarmasin Inayah Fadilah; Akhmad Rifandi; Dyta Setyawati
Jurnal Ilmiah Psikomuda (JIPM) Connectedness Vol 3 No 1 (2023): Jurnal Ilmiah Psikomuda (JIPM) Connectedness
Publisher : Universitas Pendidikan Muhammadiyah Sorong

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Transition period of students who live far from parents is difficult to cope with negative emotions and self-blame. The problem has an impact on blaming others, excessive self-pressure so that self-compassion is needed to overcome the problem. Social support can help students to have self-compassion. This study aims to determine the role of social support for self-compassion of Dormitory students in University of Muhammadiyah Banjarmasin. The method used is a quantitative approach with a correlational design. The sample in this study is 170 dormitory students of the University of Muhammadiyah Banjarmasin with total sampling techniques. The data collection tool of this study used a social support scale and a self-compassion scale. The type of data analysis used in this study was simple linear regression. The results of this study showed that the calculated t value was 2,032 with a significance of 0.044 < 0.05, which means that social support plays a role in self-compassion in dormitory students. Based on these results, the research hypothesis is accepted, namely that there is a role of social support for the self-compassion of dormitory students in University of Muhammadiyah Banjarmasin
Peranan Regulasi Diri Terhadap Kecenderungan Kecanduan Media Sosial Pada Mahasiswa Rafika Awalia; Fikrie Fikrie; Akhmad Rifandi
JURNAL PSIKOLOGI MANDALA Vol. 6 No. 2 (2022): JURNAL PSIKOLOGI MANDALA
Publisher : Universitas Dhyana Pura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Salah satu fitur yang dimanfaatkan oleh seseorang karena adanya perkembangan internet yaitu media sosial. Penggunaan media sosial yang tidak semestinya, memberikan dampak negatif kepada penggunanya, Penggunaan media sosial yang berlebihan dapat dibatasi dengan salah satu nya regulasi diri. Penelitian ini bertujuan untuk menguji peranan regulasi diri terhadap kecanduan media sosial pada mahasiswa. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan desain korelasional. Alat pengumpulan data yang digunakan adalah skala regulasi diri dan skala kecanduan media sosial. Teknik pengambilan subjek menggunakan purposive random sampling dengan kriteria individu mahasiswa aktif di kota Banjarmasin (18 – 23 tahun) yang menggunakan media sosial pada frekuensi penggunaan media sosial lebih dari 6 jam dalam sehari. Total subjek sebanyak 279 orang. Analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linear sederhana. Hasil penelitian menunjukkan regulasi diri secara signifikan berperan memprediksi kecanduan media sosial pada mahasiswa. Regulasi diri dapat berperan memprediksi kecanduan media sosial sebesar 5,8%  (R2=0,058; F(1,277) = 17.194; sig <,000).