Gusmanto Gea
Universitas Nias

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

EVALUASI PENERIMAAN RETRIBUSI SAMPAH TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN ASLI DAERAH PADA DINAS LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN NIAS UTARA TAHUN 2021 Gusmanto Gea; Ayler Beniah Ndraha; Yasminar Telaumbanua
Jurnal EMBA : Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi Vol. 10 No. 4 (2022): JE. VOL 10 NO 4 (2022)
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (368.96 KB) | DOI: 10.35794/emba.v10i4.43994

Abstract

Retribusi Daerah merupakan sumber pemasukan daerah selain pajak dan salah satu sumber penerimaan daerah dalam meningkatkan pendapatan asli daerah (PAD). Retribusi Pelayanan Persampahan/Kebersihan merupakan iuran kepada pengguna jasa yang dipungut berdasarkan undang-undang. Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui dan mengevaluasi penerimaan Retribusi Pelayanan Persampahan/Kebersihan dalam peningkatan Pendapatan Asli Daerah Kabupaten Nias Utara. Penelitian ini menggunakan metode analisis deskriptif dengan menggunakan wawancara dan dokumentasi sebagai pengumpulan data. Hasil penelitian yang diperoleh yaitu Evaluasi penerimaan retribusi sampah terhadap Peningkatan PAD Kabupaten Nias Utara pada tahun 2021. Kata kunci: Retribusi Daerah, Retribusi Pelayanan Persampahan/Kebersihan, Pendapatan Asli Daerah.