Ponirah
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

GAME EDUKATIF MATEMATIKA: EFEKTIF TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS II Dyah Galih Rizki Wulandari; Sumarni; Ponirah
PRIMARY EDUCATION JOURNAL (PEJ) Vol. 6 No. 1 (2022): 2022
Publisher : Prodi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30631/pej.v6i1.89

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas penggunaan game edukatif matematik terhadap prestasi belajar siswa khususnya dalam materi perkalian. Penelitian ini menggunakan metode Quasi Eksperimen yang dilaksanakan pada SD Negeri 2 Sokomoyo tahun ajaran 2020/2021. Populasi penelitian ini yakni siswa kelas II Sekolah Dasar Negeri 2 Sokomoyo, yang terdiri dari 28 siswa. Teknik pengumpulan data menggunakan pretes dan postes. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai statistic dari Uji T yakni 6,501 lebih besar dibandingkan nilai T table (6,501 > 1,761) dengan taraf signifikansi 0,05. Dengan demikian dapat diasumsikan bahwa game edukatif matematik efektif dalam meningkatkan prestasi belajar siswa pada materi perkalian.