Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

AGAMA DAN MEDIA MASSA (ANALISIS FRAMING KASUS PENISTAAN AGAMA SULE PADA KOMPAS.COM) Lina Amiliya
El-Wasathiya: Jurnal Studi Agama Vol. 10 No. 02 (2022): Desember
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Islam Nahdlatul Ulama Madiun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak : Adanya ideologi, visi misi, latarbelakang pemilik media massa berpengaruh terhadap cara media dalam mengkonstruksi suatu realitas. Dalam memobilisasi publik, media massa sering menjadikan agama sebagai instrumennya. Menurut pandangan media, agama memiliki efek sosial politis yang tinggi, hal ini tentu tidak terlepas dari posisi dan tingkat pemahaman agama yang lazim dimiliki masyarakat. Baru-baru ini, tepatnya pada bulan November 2022 media massa digemparkan dengan kasus penistaan agama yang dilakukan oleh Sule. Dalam penelitian ini, Kompas.com adalah media yang dipilih sebagai objek penelitian. Sebab Kompas.com adalah media yang tidak hanya berfokus terhadap pemberitaan melalui media online tetapi juga pada Televisi. Selain itu, pemilik kompas.com adalah penganut agama Katolik. Penelitian ini berupaya untuk mengetahui bagaimana agama dalam pemberitaan yang diterbitkan oleh Kompas.com, apakah bahasa agama memiliki kepentingan tertentu serta apakah media memberitaan dengan sudut yang berbeda terhadap kasus ini. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis framing dengan model Gamson dan Modigliani. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa framing Kompas.com adalah dengan memberikan porsi yang dominan terhadap agama. Selain itu, juga mengarah pada upaya membangun wacana yang didalamnya terdapat misi perdamaian umat, keberagaman agama, nilai-nilai Agama Islam, serta dimensi beragama. Kata kunci: Agama, media massa, framing
Gerakan Dakwah Kyai Mardjan Melalui Nahdlatul Ulama Di Tambakrejo Bojonegoro Lina Amiliya
Jurnal Khabar: Komunikasi dan Penyiaran Islam Vol 4 No 1 (2022): Juni 2022
Publisher : STAI Bumi Silampari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37092/khabar.v4i1.384

Abstract

Nahdlatul ‘Ulama is a jam’iyya diniyah wal-ijtima’iyah based on the teachings of Ahlussunnah wa Jama’ah which has the aim of continuing to provide direction for better change to community by broadcasting Islamic religious teachings that are in accordance with the Shari’ah. Therefore, Nahdlatul ‘Ulama can be a bridge to convey the values and teachings of the Islamic religion that is rahmatan lil ‘alamin. To achieve this goal, the proselytizer has an important role in its implementation. The methode used in this research is descriptive qualitative research with the type of field research. The primary data source of this reserach is an interview with Kyai Mardjan. While the collection technique using observation and interviews. The results of the reserach found from interviews with Kyai Mardjan as a da’i or da’wah mover, namely the da’wah movements carried out through Nahdlatul ‘Ulama have covered various aspects of life and have had a large impact or social change on the community, esppecially the Tambakrejo sub-district. The methods he uses vary widely, including the Fardiah method, the bil-Lisan method, the bil-Hal method, the bil-Hikmah method.