Mohamad Djadjuli
Program Studi Akuntansi, Fakultas Ekonomi, Universitas Muhammadiyah Cirebon

Published : 6 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 6 Documents
Search

PENGARUH HARGA DAN KUALITAS PELAYANAN DISTRIBUTOR TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PENGECER PADA PERUSAHAAN CONSUMER GOODS (STUDI PADA PT TIGARAKSASATRIATBK. KOTA CIREBON) Mohamad Djadjuli; Hilman Juanda
Value : Jurnal Manajemen dan Akuntansi Vol 13 No 2 (2018): Edisi : Desember 2018
Publisher : Prodi Ilmu Manajemen, Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Cirebon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32534/jv.v13i2.869

Abstract

Kepuasan konsumen akan terbentuk jika dapat memenuhi harapan-harapan dasar konsumen. Banyak faktor yang mempengaruhi kepuasan konsumen, diantaranya harga produk dan kualitas pelayanan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui, mengkaji dan menganalisis: (1) pengaruh harga terhadap kepuasan konsumen PT. Tigaraksa Satria Kota Cirebon, (2) pengaruh kualitas pelayanan terhadap kepuasan konsumen PT. Tigaraksa Satria Kota Cirebon, dan (3) menganalisis pengaruh harga dan kualitas pelayanan terhadap kepuasan konsumen PT. Tigaraksa Satria Kota Cirebon. Penelitian dilakukan pada PT. Tigaraksa Satria Tbk., dari bulan Januari sampai Februari 2018. Desain penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kuantitatif, dengan teknik penelitian survey deskriptif. Pengumpulan data primer diperoleh melalui wawancara dengan konsumen pengecer PT. Tigaraksa Satria Tbk. Cirebon sebagai responden menggunakan daftar pertanyaan, dan data sekunder diperoleh dari instansi yang ada kaitannya dengan penelitian ini. Untuk mengetahui pengaruh harga produk dan kualitas pelayanan terhadap kepuasan pengecer digunakan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Harga produk secara parsial berpengaruh negatif dan signifikan terhadap kepuasan konsumen pengecer. Hal ini menunjukan bahwa semakin baik harga produk (murah), maka akan meningkatkan kepuasan konsumen pengecer, (2) Kualitas pelayanan secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan konsumen pengecer. Hal ini menunjukan bahwa semakin baik kualitas pelayanan yang diberikan, maka akan meningkatkan kepuasan konsumen pengecer, dan sebaliknya jika kualitas pelayanan yang diberikan kurang baik, akan menurukan kepuasan konsumen pengecer, dan (3) Harga produk dan kualitas pelayanan secara simultan (bersama-sama) berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan konsemen pengecer. Peningkatan kualitas pelayanan yang baik dan penetapan harga produk yang tercangkau konsumen dapat meningkatkan kepuasan konsumen pengecer. Kata Kunci: Harga, Kualitas Pelayanan, Kepuasan Konsumen
PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI DAN KOMPETENSI PEGAWAI TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA DI PT PERTANI (PERSERO) CABANG CIREBON Mohamad Djadjuli; Mohamad Taufik Azis
Value : Jurnal Manajemen dan Akuntansi Vol 11 No 2 (2016): Juli - Desember 2016
Publisher : Prodi Ilmu Manajemen, Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Cirebon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32534/jv.v11i2.1498

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendiskripsikan dan menginterprestasikan Pengaruh Komitmen Organisasi dan Kompetensi Pegawai Terhadap Produktivitas Kerja Di PT. Pertani (Persero) Cabang Cirebon. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode survey, karena populasi lebih dari 100 (seratus) orang pegawai, yaitu 105 (seratus lima), maka penelitiannya merupakan penelitian sampel, yang menjadi obyek penelitian ini sejumlah 36 (tiga puluh enam) orang pegawai. Terdapat tiga kesimpulan yang dapat diambil : (1) Terdapat pengaruh yang signifikan dan positif antara Komitmen Organisasi terhadap Produktivitas Kerja. Keberartian pengaruh Komitmen Organisasi terhadap Produktivitas Kerja dapat dilihat dari hasil uji t, yaitu t hitung sebesar 7,617 > 1,692 maka Ho ditolak, Ha diterima, sedangkan indek determinasi yang disesuaikan sebesar 63,1 % sisanya 36,9 % dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak diteliti. (2) Terdapat pengaruh yang signifikan dan positif antara Kompetensi Pegawai terhadap Produktivitas Kerja. Keberartian pengaruh Kompetensi Pegawai terhadap Produktivitas Kerja dibuktikan dengan uji t yaitu yang dihitung sebesar sebesar 4,181 > 1,692 maka Ho ditolak, Ha diterima, sedangkan indek determinasi yang disesuaikan sebesar 34 % sisanya 66 % dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak diteliti. (3) Terdapat pengaruh yang positif secara bersama?sama antara Komitmen Organisasi dan Kompetensi Pegawai terhadap Produktivitas Kerja, hal ini dapat dibuktikan dengan uji F yaitu nilai F hitung sebesar 29,939 > 3,28 dan nilai indeks determinasi yang disesuaikan 64,5 % sisanya 35,5 % dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak diteliti. Kata Kunci : Komitmen Organisasi, Kompetensi Pegawai dan Produktivitas Kerja.
Pengaruh Earning Per Share, Price Earning Ratio dan Price to Book Value terhadap Harga Saham Muhamad Maftuh Syahrul Birri; Surono Surono; Mohamad Djadjuli; Muzayyanah Muzayyanah; Fitriya Sari
Journal of Economics and Management (JECMA) Vol. 3 No. 2 (2021): Agustus
Publisher : Program Studi Manajemen Universitas Muhadi Setiabudi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (214.639 KB) | DOI: 10.46772/jecma.v2i02.649

Abstract

Harga Saham Perusahaan BUMN dalam Indeks LQ45 Tahun 2017- 2019 di Bursa Efek Indonesia (BEI) berpengaruh pada Price Earning Ratio (PER), Earning Per Share (EPS), dan Price to Book Value (PBV). Metode kuantitatif menggunakan data sekunder. Subjeknya 12 perusahaan BUMN pada indeks LQ45 tahun 2017-2019. Pengujian statistik dekriptif, uji asumsi klasik, regresi linier berganda selanjutnya uji hipotesis dilakukan untuk uji koefisien determinan, simultan, dan parsial. Penelitian memberikan hasil variabel EPS, PER, dan PBV dengan nilai harga saham.
Determinan Audit Delay pada Perusahaan Property dan Real Estate Nurwendah Ekinayah Tsani; Surono Surono; Itat Tatmimah; Mohamad Djadjuli; Muzayyanah Muzayyanah
Journal of Economics and Management (JECMA) Vol. 4 No. 2 (2022): Agustus
Publisher : Program Studi Manajemen Universitas Muhadi Setiabudi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (234.677 KB) | DOI: 10.46772/jecma.v3i1.778

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh signifikan secara parsial dan simultan antara solvabilitas, ukuran perusahaan, laba/rugi operasi, dan opini audit terhadap audit delay pada perusahaan property dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2017-2019. Penelitian ini menggunakan metode purposive sampling sehingga diperoleh sampel sejumlah 162 perusahaan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial solvabilitas memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap audit delay, ukuran perusahaan tidak berpengaruh signifikan terhadap audit delay, laba/rugi operasi berpengaruh negatif dan signifikan terhadap audit delay, opini audit memiliki pengaruh negatif dan signifikan terhadap audit delay. Secara simultan solvabilitas, ukuran perusahaan, laba/rugi operasi, dan opini audit berpengaruh terhadap audit delay.
Financial performance analysis at PT. Japfa Comfeed Indonesia Tbk, 2017-2019 : Surono Surono; Mohamad Djadjuli; Itat Tatmimah; Fitriya Sari; Muzayyanah Muzayyanah
Enrichment : Journal of Management Vol. 12 No. 6 (2023): February: Management Science And Field
Publisher : Institute of Computer Science (IOCS)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35335/enrichment.v12i6.1051

Abstract

Financial performance is a description of the company's financial condition in a certain period, both regarding the aspects of raising funds and channeling funds which are usually measured by indicators of capital adequacy. Therefore, to be able to measure financial performance in companies usually use financial ratio. Financial ratios commonly used in companies such as liquidity ratio, solvency ratio, profitability ratio, activity ratio and investment ratio. However, this study only uses three financial ratio, namely liquidity ratio, solvency ratio and profitability ratio. Based on the research results, the results of the analysis of the liquidity ratio, solvency ratio and profitability ratio in the company have fluctuated or are still unstable in each period because they have increased and decreased in each period.
THE INFLUENCE FINANCIAL LITERACY, FINANCIAL INCLUSION AND APPLICATION EMKM SAK TO MSME PERFORMANCE (CASE STUDY IN PANGURAGAN SUB-DISTRICT): Putri Salmah; Itat Tatmimah; Muzayyanah; Saeful Huda Mubaarok; Mohamad Djadjuli
Jurnal Ekonomi Vol. 12 No. 04 (2023): Jurnal Ekonomi, 2023
Publisher : SEAN Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Purpose of the study to analyze the effect of financial literacy, financial inclusion and the application SAK EMKM on the performance of UMKM in Panguragan District, Cirebon Regency. In this study, researchers also measured the level of financial literacy, financial inclusion and the application of SAK EMKM to UMKM in Panguragan . The research sample is the owners and managers of MSMEs Panguragan.  research uses quantitative methods. The data collection method purposive sampling and multiple linear regression analysis. The results of this study indicate that there is no effect of financial literacy on the performance of MSMEs and there is an effect of financial inclusion and the application of SAK EMKM on the performance of MSMEs. Simultaneously there is an influence between financial literacy, financial inclusion and the application of SAK EMKM on the performance of MSMEs. Variables of financial literacy, financial inclusion and implementation of SAK EMKM show a percentage of 42.1% and the remaining 57.9% is explained by other variables. The level of financial literacy, financial inclusion and the application of SAK EMKM to the performance of MSMEs in Panguragan is still relatively low.