Wan Roky Anugrah
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Tanjungpura, Pontianak

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Studi fenomenologi tentang mental accounting: pandemi versus endemi dalam se-buah analogi pengelolaan uang saku Rafles Ginting; Wan Roky Anugrah; Khristina Yunita
AKUNTABEL Vol 19, No 4 (2022): Desember
Publisher : Faculty of Economics and Business Mulawarman University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30872/jakt.v19i4.12275

Abstract

Sebuah Studi Fenomenologi Tentang Mental Accounting: Pandemi Versus Endemi dalam Sebuah Analogi Pengelolaan Uang Saku. Penelitian ini bertujuan untuk menemukan dan menjabarkan perbedaan perilaku mahasiswa saat pandemi dan saat endemi berlangsung dari sisi pengelolaan keuangan karena mahasiswa tentunya memiliki perbedaan perilaku terhadap kedua hal tersebut, terutama dalam pengeluaran uang mereka selama pandemi ataupun endemi berlangsung. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif dalam ranah interpretif dan analisis data deskriptif. Hasil penelitian ini menunjukkan kecenderungan mahasiswa untuk boros dalam karena kebosanan selama pandemi berlangsung. Diantara mereka juga mengalami pengurangan pengeluaran dibandingkan biasanya karena mereka tidak perlu memikirkan hal-hal lain karena orang tua yang mengatur hal-hal tersebut. Sedangkan pada saat endemi, efek samping berupa inflasi membuat para mahasiswa mengalami kesulitan dan lebih berhati-hati dalam mengolah keuangan mereka.