This Author published in this journals
All Journal ABDIMAS SILIWANGI
Cengristitama Cengristitama
Politeknik TEDC Bandung

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pelatihan pembuatan yoghurt dan sabun sebagai ide wirausaha panti asuhan Ulul Azmi Cimahi bersama Teras Ruhama Myra Wardati Sari; Nunik Ekawandani; Cengristitama Cengristitama; Lusi Marlina; Retno Diah Utari
Abdimas Siliwangi Vol 5, No 3 (2022): Oktober 2022
Publisher : IKIP SILIWANGI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22460/as.v5i3.10119

Abstract

Wirausaha saat ini menjadi hal utama dalam menambah keterampilan dalam mengembangan bakat atau hobi yang dapat menjadi penghasilan. Banyak masyarakat tertarik mengikuti berbagai macam pelatihan/kursus untuk dapat berwirausaha. Dalam kegiatan ini dosen Teknik Kimia Politeknik TEDC bekerja sama dengan Teras Ruhama untuk memberikan pelatihan singkat untuk anak-anak Panti asuhan Ulul Azmi untuk mendapatkan ilmu yang bermanfaat dan dapat di terapkan. Pelatihan ini adalah pelatihan membuat yoghurt dengan cara yang sesederhana mungkin dan menggunakan bahan baku yang semudah mungkin. Pembuatan sabun yang dijadikan materi lain dalam pelatihan ini. Beberapa jenis sabun diperkenalkan dan diperagakan proses pembuatannya. Diharapkan dengan adanya pelatihan ini para pengurus Panti Asuhan Ulul Azmi Cimahi dapat memproduksi sabun untuk kebutuhan intern panti, seperti sabun mandi dan sabun cuci piring. Sehingga dapat menekan biaya hidup rutin yang dibutuhkan.