Asri Riyashatul Ulya
Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Medistra Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

HUBUNGAN KOMUNIKASI TERAPEUTIK PERAWAT DENGAN TINGKAT KEPUASAN PELAYANAN KESEHATAN PASIEN RAWAT JALAN DI POLI UMUM PUSKESMAS BOJONG MENTENG TAHUN 2022 Asri Riyashatul Ulya; Ani Anggraini; Arabta Malem Peraten Pelawi
Borneo Nursing Journal (BNJ) Vol 5 No 1 (2023): Januari 2023
Publisher : Akademi Keperawatan Yarsi Samarinda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Komunikasi lebih penting dalam profesi keperawatan karena komunikasi adalah metode utama dari proses keperawatan. Komunikasi terapeutik meliputi komunikasi interpersonal dengan titik awal saling pengertian antara perawat dan pasien. Kepuasan pasien adalah tingkat kepuasan yang dialami pasien sebagai akibat dari proses pemberian pelayanan kesehatan yang memenuhi harapannya. Pasien merasa penting dan aman dengan berbagi perasaan dan pengalaman mereka. Penelitian ini memiliki tujuan yaitu untuk mengetahui Hubungan Komunikasi Terapeutik Perawat Dengan Tingkat Kepuasan Pelayanan Kesehatan Pasien Rawat Jalan Di Poli Umum Puskesmas Bojong Menteng Tahun 2022 Metode yang digunakan dalam penelitian ini kuantitatif dengan pendekatan Desain Cross Sectional, dengan jumlah populasi dan sampel 113 Responden dihitung menggunakan rumus slovin dan di tetapkan dengan uji Spearman Rank pada SPSS Dalam hasil penelitian ini sejalan dengan hasil penelitian (Astutik, 2018).Berdasarkan data dan hasil analisis dengan uji Kolmogorov-Smirnov diperoleh p value = 0,000 (p<0,05), yang berarti ada hubungan bermakna antara komunikasi terapeutik dengan tingkat kepuasan pasien. banyaknya keluhan tentang asuhan professional. Terdapat Hubungan Komunikasi Terapeutik Perawat Dengan Tingkat Kepuasan Pelayanan Kesehatan Pasien Rawat Jalan Di Poli Umum Puskesmas Bojong Menteng Tahun 2022.