Salsabila Dwidianti
Politeknik Negeri Sriwijaya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Determinan pajak daerah terhadap pendapatan asli daerah pada kabupaten/kota di Provinsi Sumatera Selatan Salsabila Dwidianti; Susi Ardiani; Eka Jumarni Fithri
Co-Creation : Jurnal Ilmiah Ekonomi Manajemen Akuntansi dan Bisnis Vol. 1 No. 2 (2022): Co-Creation : Jurnal Ilmiah Ekonomi Manajemen Akuntansi dan Bisnis
Publisher : ARKA INSTITUTE

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (399.999 KB) | DOI: 10.55904/cocreation.v1i2.307

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk membuktikan pengaruh Pajak Daerah (Pajak Kendaraan Bermotor, Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor, dan Pajak Air Permukaan) Terhadap Pendapatan Asli DaerahPemerintah Kabupaten/Kota di Provinsi Sumatera Selatan. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan data sekunder berupa Laporan Realisasi Anggaran Pemerintah Kabupaten/kota di Sumatera Selatan tahun 2017-2021. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling. Teknik analisis dalam penelitian ini terdiri dari uji asumsi klasik, uji analisis regresi linier berganda, uji t, uji F, uji koefisien determinasi. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan aplikasi SPSS 26. Hasil penelitian menunjukan bahwa Pajak Kendaraan Bermotor, Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor, dan Pajak Air Permukaan berpengaruhsignifikan terhadap Pendapatan Asli Daerah.