Yenni Srilestari
Prodi Sosiologi Universitas Teuku Umar

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PERUBAHAN RELIGI MASYARAKAT KETURUNAN PORTUGIS DI KABUPATEN ACEH JAYA Siti Sundari; Yenni Srilestari; Nurkhalis Nurkhalis
Jurnal Society : Pengamat Perubahan Sosial Vol 1, No 1 (2021)
Publisher : Jurnal Society : Pengamat Perubahan Sosial

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (94.764 KB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan karena saat ini masyarakat keturunan Portugis di Kabupaten Aceh Jaya tidak memiliki kepercayaan pada nenek moyang yang telah melakukan perubahan agama dan mereka paham bahwa sistem religi yang diakui adalah agama Islam. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perubahan agama masyarakat keturunan Portugis di Kabupaten Aceh Jaya. Metode yang digunakan adalah pendekatan kualitatif deskriptif dengan teknik pengumpulan data melalui observasi dan wawancara, penentuan informan menggunakan snowball sampling, dan analisis data dengan cara reduksi, penyajian data, dan penarikan kesimpulan/verifikasi. Hasil penelitian dalam artikel ini menunjukkan bahwa perubahan agama pada masyarakat keturunan Portugis di Kabupaten Aceh Jaya dapat dilihat dalam aktivitas kesehariannya, baik dari segi penampilan, perkataan, perilaku atau perbuatan, adat istiadat, maupun kegiatan keagamaan di masyarakat. Bentuk kepercayaan yang dipercaya oleh masyarakat sekitar diperoleh dari asimilasi yang dilakukan nenek moyang keturunan Portugis dengan masyarakat setempat dan diteruskan kepada keturunannya.
PERBEDAAN ADAT HANTARAN GAMPONG MADAT & ROT TEUNGOH KABUPATEN ACEH SELATAN Wista Yulanda; Afrizal Tjoetra; Yenni Srilestari
Jurnal Society : Pengamat Perubahan Sosial Vol 1, No 1 (2021)
Publisher : Jurnal Society : Pengamat Perubahan Sosial

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (45.902 KB)

Abstract

This research was conducted because of differences in the customs of delivery between villages, especially in Madat Village, Samadua District and Teungoh Rot Village, Meukek District, South Aceh Regency. This difference is very influential on families with limited economies. The purpose of this study was to determine the factors causing differences in delivery customs in delivery behavior in the community in South Aceh District. The method used is a qualitative method and the determination of informants by purposive sampling with data collection techniques through interviews and documentation. The results of the study illustrate that the factors causing differences in delivery customs in Madat Village, Samadua Subdistrict, South Aceh Regency are seen in 3 (three) parts, namely economic, social and cultural. Whereas in Rot Teungoh Village, Meukek District, South Aceh Regency, it is seen in 2 (two) factors, namely culture, and customary provisions in Rot Teungoh Village.