Sabrina Larasati Parikesit
Universitas Islam Malang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Peningkatkan Pemanfaatan Hasil Pertanian melalui Produk Mie Selada Lia Rohmatul Maula; Sabrina Larasati Parikesit; Saadatul Abadiyah; Nur Aliyah Maulida
Jurnal Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat (JP2M) Vol. 3 No. 3 (2022): Jurnal Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat (JP2M)
Publisher : Universitas Islam Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33474/jp2m.v3i3.19125

Abstract

Pengabdian kepada masyarakat tentang sosialisasi dan pelatihan pembuatan mie sehat selada pada UMKM di dusun Sumberejo desa Sumberejo dalam rangka meningkatkan pemanfaatan hasil pertanian melalui produk mie selada dengan sasaran UMKM yaitu ibu-ibu PKK dan Kelompok Wanita Tani (KWT). Adapun tujuan kegiatan sosialisasi dan pelatihan ini adalah untuk memberikan inovasi baru mengenai olahan produk sayuran yaitu mie sehat selada dan meningkatkan nilai tambah pada produk tersebut. Kegiatan ini dilaksanakan di Balai Desa Sumberejo pada tanggal 03 September 2022 dan 07 September 2022. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini adalah kontak langsung atau ceramah teknik pengelolahan produk mie berbahan dasar selada agar para ibu-ibu PKK dan Kelompok Wanita Tani (KWT) dapat berlatih dan berkreasi memanfaatkan bahan sayuran selain sebagai garnise atau pelengkap makanan bisa menjadi produk olahan mie dengan tampilan dan rasa yang enak, bernilai tinggi dan kaya nutrisi serta layak di jual sehingga dapat menambah pendapatan masyarakat dan berkembang menjadi usaha dikala selada turun harga di pasar.