Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Pengaruh Fasilitas dan Disiplin Kerjas terhadap Kinerja Karyawan (Literature Review Manajemen Kinerja) Novita Sari; Achmad Fauzi; Elsa Pebiyanti; Helmi Dayanti; Nurul Khotimmah; Sarah Intan Tasia; Tsamara Husniyyah; Zhakila Sutendi
Jurnal Ilmu Manajemen Terapan Vol 4 No 3 (2023): Jurnal Ilmu Manajemen Terapan (Januari - Februari 2023)
Publisher : Dinasti Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31933/jimt.v4i3.1334

Abstract

This studyiaims toianalyze theieffect ofiworkifacilities, andiwork disciplineion employeeiperformance. Iniaddition, workidiscipline hasia significantipositive effection employeeiperformance. higher employee discipline is reflected in punctuality. compliance with working hours regulations, high work ethic, and willingness to accept sanctionsifor violations To further improve employee performance. employees must be disciplined forithe sakeiof thei continuitylof thelgoals ofihe organization or company. because they are always subject to the discipline regulated by laws and regulations, and will be implemented as appropriate. The rules of labor standards that are set.
Pengaruh Diskon, Flash Sale, dan Live Shopping terhadap Keputusan Pembelian pada Brand The Originote di Shopee (Studi pada Mahasiswa Prodi Manajemen Angkatan 2020 Universitas Bhayangkara Jakarta Raya) Tsamara Husniyyah; Dewi Sri Woelandari Pantjolo; Bayu Seno Pitoyo
JURNAL ECONOMINA Vol. 3 No. 2 (2024): JURNAL ECONOMINA, Februari 2024
Publisher : LPPM Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi 45 Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55681/economina.v3i2.1203

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengevaluasi dan memahami pengaruh parsial dan simultan dari diskon, flash sale, dan live shopping terhadap keputusan pembelian pada brand The Originote di platform Shopee. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan menggunakan teknik purposive sampling. Populasi dalam penelitian ini adalah konsumen The Originote di prodi manajemen Angkatan 2020 Universitas Bhayangkara Jakarta Raya dengan sampel sebanyak 200 responden. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linier barganda dengan menggunakan perangkat lunak SPSS 25. Hasil penelitian menunjukkan bahwa diskon, flash sale, dan live shopping secara parsial dan simultan berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian pada brand The Originote di platform Shopee.