Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Penyisihan kadar amoniak (NH3) dalam limbah cair karet dengan kombinasi adsorben bentonit dan zeolit secara kontinyu R Mayasari*; E Purba; M Djana
Prosiding Seminar Nasional Ilmu Teknik Dan Aplikasi Industri Fakultas Teknik Universitas Lampung Vol. 3 (2020)
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (322.775 KB) | DOI: 10.23960/prosidingsinta.v3i.15

Abstract

Limbah cair hasil pengolahan karet mengandung kadar amoniak yang tinggi. Penelitian ini dilakukan untuk mengaplikasikan proses adsorpsi secara kontinyu dalam menyisihkan kadar amoniak (NH3) limbah cair karet sehingga memenuhi baku mutu air limbah domestik. Tujuan penelitian ini menetapkan dosis dan waktu optimum adsorben zeolite dan bentonite dalam mengadsorpsi polutan khususnya amoniak (NH3) di limbah cair karet.. Variabel penelitian terdiri dari rasio bentonit : zeolit, laju alir dan waktu kontak. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terjadi penurunan kadar amoniak (NH3) sebesar 92,89 % pada rasio adsorben 2:1, waktu kontak 90 menit dan laju alir 3 LPM. Hal ini menunjukkan bahwa semakin banyak dosis bentonit yang ditambahkan, semakin lama waktu kontak dan laju alir maka semakin efektif penyisihan kadar amoniak (NH3) dalam limbah cair karet.