Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Hasil Belajar Pendidikan Fisika Siswa menggunakan Teknik Meta-analisis dengan Model PBL (Problem Based Learning) Intan Permata Sari; Dwi Nanto; Ananda Alifia Putri
Jurnal MENTARI: Manajemen, Pendidikan dan Teknologi Informasi Vol. 1 No. 1 (2022): September
Publisher : Pandawan Sejahtera Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (332.098 KB) | DOI: 10.33050/mentari.v1i1.124

Abstract

Model pembelajaran berbasis masalah atau PBL (Problem Based Learning) digunakan dalam penelitian ini untuk mengetahui pengaruh dan keefektifan terhadap hasil belajar fisika siswa. Metode penelitian yang digunakan adalah survei deskriptif jurnal nasional yang terakreditasi oleh sinta. Penggunaan teknik meta-analisis digunakan untuk mengetahui dampak pada model pembelajaran PBL. Hasil penelitian dapat diperoleh dengan menggunakan metode meta-analisis. Kebaruan yang didapat menunjukkan rata-rata effect size atau besar pengaruh 0,265 atau kategori efek besar. Sehingga secara keseluruhan berdampak positif dan efektif. Model PBL (Problem Based learning) berpengaruh positif jika dilihat dari segi tingkat pendidikan, materi yang digunakan, dan media yang dipakai. Dapat disimpulkan hasil belajar fisika siswa menggunakan model PBL (Problem Based Learning) dinilai efektif dan terlihat adanya peningkatan.