Hermanita Hermanita
STIT Muhammadiyah Aceh Barat Daya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

KONSEP KELUARGA DALAM ISLAM Hermanita Hermanita
Jurnal Pendidikan dan Pengajaran Vol 1 No 1 (2022): Juli
Publisher : Pedir Research Institut

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (226.615 KB)

Abstract

Konsep keluarga menurut Islam intinya tidak berbeda dengan bentuk konsep keluarga sakinah yang ada pada syariah Islam itu sendiri yang tujuannya dalah membina keluarga yang sakinah mawaddah wa rahmah. Hak dan kewajiban suami istri pada dasarnya seimbang, sehingga prinsip hubungan antara suami dan istri dalam keluarga adalah adanya keseimbangan dan kesepadanan (attawazub wat-takafu’) antara keduanya. Saat ini banyak sekali keluarga dalam dunia nyata yang gagal dalam membina rumah tangganya, sehungga banyak dijumpai kleuarga yang berantakan yang beujung perceraian. Agar masalah tersebut bisa diatasai, maka sebagai mausia Islami sudah selayaknya memiliki pengetahuan tentang konsep keluarga dalam Islam agar melahirkan keturunan yang memiliki kualitas yang baik diamasa mendatang. Untuk itu, maka tulisan ini bertujuan memberikan pemahaman kepada individu maupun kelompok mengenai konsep keluarga yang sebenarnya dalam Islam. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan Pendekatan Kualitatif dengan metode Deskriptif Analisis. Sedangkan sumber datanya berasal dari Data Primer dan Data Skunder. Dari hasil data yang ada menunjukkan bahwa ada berbagai macam konsep keluarga Islami yang harus diterapkan dalam kehidupan sehari -hari yang harus diketahui oleh setiap keluarga. Kata Kunci: Konsep, Keluarga, Islam