Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Desain dan Implementasi Audit Operasional pada bagian Perpustakaan SMA Laboratorium Kristen Satya Wacana Intan Chelsye Rossa Rumbino; Selvi Andriani; Intan Putri Estikasari; Ari Wicaksono; Rizky Sandhi Setyaki; Intiyas Utami; Suzy Noviyanti
Magistrorum et Scholarium: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 1 No 2 (2020)
Publisher : Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (568.429 KB) | DOI: 10.24246/jms.v1i22020p278-295

Abstract

Kegiatan pengabdian masyarakat bidang audit internal dilakukan di Bagian Perpustakaan SMA Laboratorium Kristen Satya Wacana untuk menilai 3E (efisien, efektif, dan ekonomis) yang ada. Metode yang dilakukan dalam kegiatan audit internal ini diantaranya mengidentifikasi risiko, membuat program dan prosedur audit, wawancara, observasi, konfirmasi, pembagian kuisioner, serta memberikan rekomendasi atas temuan-temuan audit yang diperoleh. Hasil pengabdian masyarakat ini adalah berupa rekomendasi untuk pencegahan, perbaikan, dan pengingkatan kegiatan operasional perpustakaan secara berkesinambungan berdasarkan prinsip 3E.