Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Knowledge Transfer Industri Kreatif Kerajinan Tangan Dari Kantong Kresek Pada Komunitas Pengusaha Tangguh & Mandiri (KOSTARI) Meci Nilam Sari; Nadia Angraini; Azmen Kahar; Rika Septrizarty; Dabitha Wise Maliha
Jurnal Pengabdian Masyarakat Bhinneka Vol. 1 No. 3 (2023): Bulan Februari
Publisher : Bhinneka Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58266/jpmb.v1i3.44

Abstract

Indutsri kreatif pada zaman modren revolusi 4.0 banyaknya UMKM yang produktif dalam meningkatkan usahanya, dengan adanya UMKM yang produktif ini membuat semua unsur pihak untuk saling bersaing baik dari segi produk, kualitas, dan kreatifitas dari masing-masing usaha. Salah satunya adalah KOSTARI dimana komunitas tangguh dan mandiri ini memberikan wadah untuk semua UMKM yang tergabung disana dengan melakukan pelatihan membuat tanaman hias dengan memanfaatkan limbah kantong plastik. Metode yang digunakan dalam kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah dengan melakukan sosialisasi, persiapan pelatihan, edukasi indutri kreatif, serta kegiatan pelatihan yang diawali terlebih dahulu dengan pemberian materi mengenai pentingnya peranan industri kreatif dalam peningkatan mutu UMKM di kota padang. Hasil dari penelitain ini adalah dimana limbah kantong platik tidak lagi menjadi barang yang terbuang tapi bisa menjadi sebuah produk yang bernilai jual tinggi dan mampu bersaing nantinya dengan industri kreatif lainnya. Saran untuk para peneliti dan KOSTARI dalam PKM selanjutnya agar dapat mengembangkan PKM ini dengan bentuk olahan limbah kresek lainnya dan pemasaran digital dengan cara beriklan melalui paltform digital lainnya.