Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Penerapan Aplikasi Keuangan Berbasis Android "Teman Bisnis" di UMKM pada Toko Jaya Desa Lau Dendang Medan Rukiana Hasibuan; Siti Aisyah; Al Farizi Kurniawan
Abdi Cendekia : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 2 No 1 (2023): Maret
Publisher : Yayasan Zia Salsabila

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61253/abdicendekia.v2i1.91

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa penerapan aplikasi keuangan berbasis android pada aplikasi teman bisnis pada hasil laporan keuangan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di toko sembako. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dan melakukan studi pada situasi yang alami berdasarkan implementasi, dan evaluasi yang disesuiakan dengan temuan dilapangan. Hasil penelitian ini di dapat bahwa dalam pencatatan keuangan menggunakan Aplikasi Keuangan android pada aplikasi teman bisnis pemilik UMKM di wilayah lau dendang , medan, terbukti memudahkan dalam pencatatan keuangan, laporan keuangan pada smartphone berbasis Android aplikasi teman bisnis mudah digunakan kapan saja. Informasi yang real time dalam sistem ini membantu operasional bergerak lebih efektif dan efisien.