Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

RANCANG BANGUN APLIKASI INFORMASI TEMPAT WISATA BERBASIS MOBILE DI SRAGEN Sulistyo Adi Prasetyo; Joni Maulindar; Moh Muhtarom
Prosiding Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Bisnis Prosiding Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Bisnis (SENATIB) 2022
Publisher : Fakultas Ilmu Komputer Universitas Duta Bangsa Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (130.915 KB)

Abstract

sebuah aplikasi sistem informasi kepariwisataan yangmemiliki model feature dan terapan baru sehingga benar-benarakan memberikan panduan bagi para wisatawan selamamengunjungi tempat-tempat wisata di Sragen yang mana aplikasiini dapat dijalankan tanpa adanya koneksi internet. Melaluipenelitian ini ditargetkan akan menghasilkan sebuahmodel/aplikasi sistem informasi pariwisata di Sragen padamobile/smartphone yang memiliki feature, layanan, sertakelengkapan data yang baik untuk memberikan panduan bagi para wisatawan yang akan atau pun sedang mengunjungi tempat-tempat wisata di Indonesia, khususnya di Sragen. Berdasarkan latar belakang tersebut akan dibuat sistem informasi untuk DesaWisata dengan menggunakan Android Studio untuk kawasansragen ( gunung kemungkus ). Aplikasi mobile ini akan digunakanuntuk memberikan informasi desa wisata . menyediakan fituruntuk mendukung pengguna mendapatkan informasi tentanglokasi desa yang ada di Sragen ( gunung kemungkus). Denganadanya aplikasi ini diharapkan Desa Wisata akan lebih dikenaldi kalangan wisatawan dan sebagai alat promosi untukmeningkatkan pendapatan daerah.