Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Penyusunan Siklus Akuntansi Penggajian Pada MTS Nurul Falah Al Huda Ihsan Nasihin; Lilis Lasmini; Shafa Humaira
ABDI: Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat Vol 5 No 1 (2023): Abdi: Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat
Publisher : Labor Jurusan Sosiologi, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24036/abdi.v5i1.435

Abstract

MTS Nurul Falah Al Huda memiliki kendala atau masalah mengenai proses keuangan mengenai sistem penggajian dan pengolahan data penggajian tenaga kerja yang ada dilingkungan MTS Nurul Falah Al Huda. Metode yang dilakukan dalam pengabdian ini adalah sosialisasi dan pelatihan. Sosialisasi dilakukan dengan cara memberikan seminar mengenai gambaran pentingnya sistem informasi akuntansi dalam sebuah Lembaga Pendidikan. Pelatihan dilakukan untuk meyusun sistem informasi akuntansi flowchart siklus penggajian untuk para tenaga kerja bagian keuangan dan bagian tata usaha MTS Nurul Falah Al Huda. Hasil dari pengabdian ini adalah MTS Nurul Falah Al Huda dapat membuat dan menyusun flowchart siklus penggajian yang pada akhirnya dapat dijadikan standar operasional prosedur pada saat akan memberikan gaji kepada para guru maupun pegawai yang ada di lingkungan MTS Nurul Falah Al Huda.