Topik Rohman
STEI Al-Amar Subang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS PENGELOLAAN PROSES PRODUKSI DAN PENGENDALIAN KUALITAS DALAM SUDUT PANDANG ISLAM PADA PT PIRANTI TEKNIK INDONESIA Teguh Nada Firmansyah; Topik Rohman; Ade Albayan
Jurnal Ekonomi Syariah Indonesia (JESI) Vol. 2 No. 1 (2023): Maret
Publisher : STEI Al-Amar Subang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (215.146 KB) | DOI: 10.57171/jesi.v2i1.63

Abstract

Perusahaan PT. Piranti Teknik Indonesia adalah sebuah perusahaan yang bergerak dalam bidang produksi wiring harnes yang berupaya untuk meningkatkan sistem manajemen dan kualitas produksi secara tepat waktu. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis terkait pengelolaan proses produksi dan pengendalian kualitas dalam sudut pandang islam pada PT. Piranti Teknik Indonesia. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif, teknik dalam pengumpulan data dilakukan melalui proses wawancara dan observasi secara langsung. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa setiap perusahaan membuat produk yang berkualitas maka semakin puas juga customer. Serta pengiriman yang tepat waktu juga akan berpengaruh terhadap kepercayaan customer, maka dari itu perusahaan PT Piranti Teknik Indonesia harus menjaga kualitas dan pengiriman cepat agar terlihat keprofesionalan perusahaan terhadap apa yang mereka produksi. Sehingga proses produksi PT. Piranti Teknik Indonesia mengoptimalkan peran sumber daya manusia.