This Author published in this journals
All Journal Jurnal Tera
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS PERBEDAAN LAJU KOROSI HASIL PENGUJIAN WEIGHT LOSS DAN POLARISASI PADA PIPA DENGAN PENGUJIAN KOROSI STANDAR ASTM G59 DAN ASTM G31 Margono Sugeng; Fajar Maulana Ismail; Januar Purbo Utomo
Jurnal Tera Vol 2 No 1 (2022): Jurnal Tera (Maret 2022)
Publisher : Fakultas Teknik dan Informatika, Universitas Dian Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (672.245 KB)

Abstract

Dalam pengaplikasian pipa distribusi uap tidak selalu baik, sering terjadi kerusakan pada pipa yang dapat diindikasikan kerusakan disebabkan oleh korosi. Terkait dengan itu, tema korosi untuk dianalisis menggunakan material pipa API 5L Grade B. Hasil dari pengujian weight loss dengan luas permukaan terendam adalah 196 cm2 laju korosi yang terjadi adalah 1,30783 dan sisa umur pipa ± 2 tahun, hasil pengujian polarisasi Cyclic potentiodynamics dengan luas permukaan 1 cm2 menghasilkan laju korosi 0,031982 mmpy dan sisa umur ± 158 tahun. Jenis korosi yang terjadi akibat pengujian berdasarkan pengamatan visual adalah korosi pitting