Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Pengaruh Dewan Komisaris, Komite Audit, Profitabilitas, Likuiditas, dan Ukuran Perusahaan Terhadap Corporate Social Responsiblity Disclosure Pada Perusahaan Manufaktur 2016-2020 Anis Sriwahyuni
Sanskara Akuntansi dan Keuangan Vol. 1 No. 02 (2023): Sanskara Akuntansi dan Keuangan (SAK)
Publisher : Eastasouth Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (237.644 KB) | DOI: 10.58812/sak.v1i02.77

Abstract

Corporate Social Responsibility (CSR) is a form of corporate responsibility towards social and environmental issues, such as improving the welfare of the community and the environment so that the quality of human resources in the area where the company operates increases. The purpose of this study was to determine the effect of the board of commissioners, audit committee, profitability, liquidity and firm size on CSRD. This type of research is quantitative research with an associative approach. The population used in this study are manufacturing companies listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX) in 2016-2020. The technique used in taking the sample is purposive sampling with a total sample of 16 companies. The analysis technique used in this study is multiple regression analysis for hypothesis testing and in processing the data using the SPSS 24 program. The results of the study indicate that the variables of the board of commissioners, audit committee, profitability as proxied by ROA and ROE have no effect on the disclosure of corporate social responsibility.
Pendidikan Nonformal Dan Pengembangan Masyarakat Di Desa Bencoy Anis Sriwahyuni; Andika Tri Putra Pamungkas; Chika Frila Maulidya
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Abdi Putra Vol 3 No 2 (2023): Mei 2023
Publisher : Universitas Nusa Putra & Persatuan Insinyur Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52005/abdiputra.v3i2.77

Abstract

Pendidikan menjadi salah satu aspek yang cukup memegang peranan penting di masyarakat, dengan di satu sisi pendidikan non formal mengalami problem yang semakin meningkat. Kegiatan pengabdian ini dilaksanakan di Desa Bencoy, dalam menciptakan perubahan yang diharapkan menjadi satu yang harus terus dilakukan (keberlanjutan). Metode yang digunakan adalah pendekatan melalui obsevasi dengan mengamati secara langsung aktivitas pengajaran yang terjadi pada saat pendampingan belajar. Pengembangan Pendidikan nonformal ini pada dasarnya merupakan sarana untuk membantu masyarakat agar lebih memperhatikan betapa pentingnya pendidikan di era saat ini ditambah dengan kondisi negara kita yang sedang dilanda virus covid-19.