Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Prediksi Jumlah Pengunjung Perpustakaan Daerah Kabupaten Batang dengan Menggunakan Metode Fuzzy Time Series Chen-Hsu Rahmawati Rahmawati; M. Rafly Ramaesa Putra; Fitriani Muttakin
Journal of Mathematics UNP Vol 8, No 1 (2023): Journal Of Mathematics UNP
Publisher : UNIVERSITAS NEGERI PADANG

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24036/unpjomath.v8i1.14231

Abstract

The Batang Regency Library is one of the places that is often visited by the local community. Analysis of library visiting patterns and predicting the number of visitors is very important to do, because this is the basis for planning effective policies for stakeholders to make librarians feel comfortable. The purpose of this study was to predict the number of visitors to the Batang Regency Regional Library in 2023. The Chen-Hsu Fuzzy Time Series method was used in this study because it provides a MAPE value which can provide easier proof of accuracy compared to other methods. The results showed that visitors to the Batang Regency regional library from 2018-2022, there was a decrease in 2021 to 2022, and according to forecasting results using the Fuzzy Time Series Chen-Hsu method, visitors to the Batang Regency Regional library did not change from the previous year and had an average average MAPE 15.56%, so the level of accuracy is good.
Penerapan Metode Life Table dalam Menganalisis Ketahanan Hidup pada Laju Kesembuhan Pasien Covd-19 Hamdan Samputra; Iswanto Iswanto; Muhammad Alfarozy; M. Rafly Ramaesa Putra; Winda Claudya
Indonesian Council of Premier Statistical Science Vol 3, No 1 (2024): February 2024
Publisher : Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24014/icopss.v3i1.31638

Abstract

Coronavirus merupakan virus jenis baru yang ditemukan di Wuhan, China pada Desember 2019. Sejak saat itu virus Covid-19 menyebar keseluruh dunia dan hampir tidak ada Negara yang tidak terdampak oleh virus ini. Virus Covid-19 akan menunjukkan tanda-tanda penyakit infeksi saluran pernapasan mulai dari ringan hingga berat.  Sehingga terjadinya kenaikan jumlah pasien Covid-19 dari waktu ke waktu. Oleh karena itu penelitian ini memiliki tujuan yaitu untuk mendapatkan estimasi fungsi survival atau lama waktu sembuh pasien Covid-19 dengan meggunakan metode life table. Penelitian ini menggunakan data sekunder berupa data pasien Covid-19 yang  di rawat di RSI Malahati Medan sebanayak 138 orang yang dikatakan sembuh. Hasil penelitian ini di peroleh bahwa durasi lama waktu sembuh pasien Covid-19 yaitu 1 hari hingga 15 hari dan pasien yang sembuh memiliki kelangsungan hidup pada estimasi durasi 8.33 hari