Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Perancangan Semantic Similarity Based On Word Thesaurus Menggunakan Pengukuran Omiotis Untuk Pencarian Aplikasi Pada I-gracias Akip Maulana; Moch. Arif Bijaksana; Mohamad Syahrul Mubarok
eProceedings of Engineering Vol 3, No 2 (2016): Agustus, 2016
Publisher : eProceedings of Engineering

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Proses pencarian dengan cara konvensional akan membuat pengguna I-GRACIAS bingung apabila keyword yang dimasukkan memiliki ejaan kata yang berbeda dengan nama aplikasi yang ada. Semantic similarity adalah suatu pen- dekatan untuk menangani pencarian dengan mengandalkan nilai keterhubungan antar-term yang dibentuk dari Word- net. Pendekatan semantic similarity yang digunakan adalah Path-based dengan Wu and Palmer (WUP) sebagai metode perhitungan semantic similarity. Omiotis merupakan metode yang ditujukan untuk mengukur derajat relevansi antar- dokumen. Terdapat dua komponen utama dari perhitungan Omiotis. Komponen tersebut adalah lexical relevance dan semantic similarity. Dengan demikian, proses pencarian yang awalnya menggunakan cara konvensional diubah den- gan pendekatan Semantic Textual Similarity (STS). Oleh karena itu, pada tugas akhir ini akan digunakan pengukuran Omiotis untuk menghitung kemiripan antar-dokumen dengan menggunakan pendekatan Path-based sebagai metode semantic similairty, yang mana masih memiliki ketergantungan dengan Wordnet. Sehingga mampu membantu menan- gani masalah pencarian aplikasi di I-GRACIAS. Kata Kunci: Semantic Similarity, Lexycal Relevance, Omiotis, PairingWord, Wordnet.