I Kadek Krisna Dwi Payana
Universitas Udayana

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PEMBUATAN SISTEM ONLINE RAPORT PROGRAM FRONT-END UNTUK CV. AVATAR SOLUTION I Kadek Krisna Dwi Payana; Luh Arida Ayu Rahning Putri; Ida Ayu Gde Suwiprabayanti Putra
Jurnal Pengabdian Informatika Vol. 1 No. 1 (2022): JUPITA Volume 1 Nomor 1, November 2022
Publisher : Jurusan Informatika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (599.066 KB) | DOI: 10.24843/JUPITA.2022.v01.i01.p16

Abstract

CV Avatar Solution merupakan perusahaan yang menyediakan produk melalui layanan IT Software Developer dan ICT (Information and Communication Technology) yang berbasis di pulau Bali. CV. Avatar Solutions membuka kesempatan mahasiswa semester akhir untuk mengikuti praktek kerja lapangan atau PKL. Program magang ini diharapkan dapat membantu mahasiswa dalam menyelesaikan permasalahan – permasalahan nyata di bidang informatika. Perusahaan Avatar Solution memiliki banyak divisi salah satunya yaitu divisi Frontend Engineer. Dimana tugas dari Frontend Engineer ini adalah programmer yang membuat design sebuah website menjadi suatu website yang bisa diaskes oleh Client dan dapat berkomunikasi dengan Backend. Dimana banyak mendapatkan projek salah satunya adalah Online Raport. Project Online Raporting merupakan suatu projek yang dimana memudahkan para guru untuk membuat raport dan membagikannya ke siswa maupun orangtua siswa secara transparan. Projek ini dibuat dengan menggunakan framework React untuk Frontend dan menggunakan service hasura dan GraphQL