Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search

Quality Analysis of Service Load Balancing Using PCC, ECMP, and NTH Methods Kurnianto Tri Nugroho; Bagus Julianto; Dhodit Rengga Tisna; Danny Febryan Nur M S
Jurnal Nasional Pendidikan Teknik Informatika : JANAPATI Vol. 12 No. 1 (2023)
Publisher : Prodi Pendidikan Teknik Informatika Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/janapati.v12i1.55894

Abstract

One of the solutions to get a better quality of internet service is to utilize load balancing technology. We can use more than one different ISP (Internet Service Provider) which is then balanced with load balancing technology, where this technique is used to distribute the traffic load on two or more connection lines in a balanced way so that traffic can run optimally, maximizing throughput, minimizing response time. and avoid overload on any of the connection lines. This study aims to determine the comparison of Quality of Service load balancing with the PCC, ECMP and NTH methods on Mikrotik. The test method uses the web application www.speedtest.cbn.id, www.fast.com (1 connection), the results will show ping, download speed, upload speed, and monitoring from the Mikrotik router side. The research stages used the Network Development Life Cycle method, namely analysis, design, prototype simulation, implementation, monitoring and management. The results of the research are in the form of a performance comparison between load balancing on 2 internet lines using the PCC, ECMP and NTH methods on the proxy router. Based on the tests carried out as a whole the load balance using the ECMP method is superior and more reliable in terms of failover effects.
Information System Using The Web For Garbage Bank Transactions (A Case Study of TPS 3R Sido Makmur, Sidoharjo, Pacitan) Tamara Maharani; Dhodit Rengga Tisna
Julia: Jurnal Ilmu Komputer An Nuur Vol. 2 No. 02 (2022): Julia Jurnal
Publisher : LPPM Universitas An Nuur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The construction of a web software, is expected to assist users in processing data and obtaining information quickly, precisely and as needed, along with technological developments, especially in the field of information technology This application contains the Garbage Bank Information System at TPS 3R Sido Makmur, Sidoharjo village, Pacitan district. Application is built using HTML, PHP and CSS programming. The database used is MySQL. With this information system, it is expected to be able to handle transactions that run at the waste bank and provide data reports needed by system users, so that the waste bank work process is more effective and efficient. Keywords: Garbage Bank; Information System; PHP; HTML; CSS;
Sistem Aplikasi Perpustakaan SDN 1 Sedeng Berbasis Web Taufik Hidayat; Wahyu Ajie Pradhitya; Tamara Maharani; Dhodit Rengga Tisna
Journal of Electrical, Electronic, Mechanical, Informatic and Social Applied Science Vol 1 No 2 (2022): Desember 2022
Publisher : Unit Penelitian, Pengabdian Kepada Masyarakat dan Penjamnan Mutu Akademi Komunitas Negeri Pacitan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58991/eemisas.v1i2.10

Abstract

Perpustakaan merupakan aset pembelajaran yang harus dimiliki oleh setiap sekolah. Pencarian data atau informasi melalui perpustakaan memudahkan bagi para siswa. Kapasitas perpustakaan dalam menawarkan jenis pelayanan kepada siswa atau klien perpustakaan, maka penanganan perpustakaan dihadapkan pada berbagai macam masalah ,mulai dari pengadaan buku, administrasi peminjaman buku, pengembalian buku, di mana buku itu berada dan yang paling penting cara umum untuk membuat laporan.Sampai saat ini perpustakaan Sekolah SDN 1 Sedeng proses pecatatan menerima dan mengembalikan buku serta mengerjakan denda,melakukan pendataan buku,stok buku, serta pada jam pembuatan laporan penerimaan buku masih di lakukan secara manual. Untuk mengatasi permasalahan tersebut, maka dilakukan perancangan sistem informasi aplikasi perpustakaan berbasis web yang sistematis. Sistem informasi aplikasi perpustakaan ini dibuat menggunakan MySQL untuk memanajemen database. Sistem ini nantinya dapat diakses oleh dua pengguna yaitu petugas dan admin. Guna untuk memperdalam hasil observasi maka dilakukan survey dan wawancara langsung ke tempat perpustakaan SDN 1 Sedeng untuk mencari informasi tentang pengolahan data yang masih dilakukan secara manual. Berdasarkan analisis data diperoleh hasil bahwa penggunaan sistem informasi aplikasi perpustakaan berbasis web ini dapat memudahkan proses pengolahan dan pencarian data. Sehingga dengan adanya sistem informasi ini diharapkan dapat meminimalisir kesalahan dalam mengolah data. Kata kunci: Perpustakaan, Sistem informasi,MySQL
Penerapan Digital Moving Average Filter pada Sensor Dissolved Oksigen untuk Mengukur Kualitas Air Dhodit Rengga Tisna; Tamara Maharani
Journal of Electrical, Electronic, Mechanical, Informatic and Social Applied Science Vol 1 No 2 (2022): Desember 2022
Publisher : Unit Penelitian, Pengabdian Kepada Masyarakat dan Penjamnan Mutu Akademi Komunitas Negeri Pacitan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58991/eemisas.v1i2.13

Abstract

Budidaya perikanan tidak lepas dari peranan kualitas air. Kualitas air dapat ditinjau salah satunya dari faktor dissolved oxygen. Dengan memanfaatkan teknologi pintar, nilai dissolved oxygen dapat dipantau secara real time supaya memudahkan pengguna kapan pun bisa mendapatkan data kualitas air secara terkini. Pada penelitian ini, perangkat yang digunakan antara lain dissolved oxygen sensor, arduino uno, dan laptop. Untuk mengurangi noise dan fluktuasi pada pembacaan sensor, peneliti menerapkan Moving Average Filter (MOV) di pemrograman arduino agar mendapatkan kualitas pembacaan sensor dissolved oxygen yang lebih presisi. Hasil dari beberapa eksperimen yang dilakukan menunjukkan bahwa pembacaan sensor Dissolved Oksigen mampu mencapai titik stabil dengan membutuhkan sedikit waktu dan tidak ada fluktuatif menggunakan MOV window dengan ukuran 50 yang ditunjukkan pada nilai time respons sebesar 50 mS
Penerapan Jaringan RT-RW Net Menggunakan Perangkat Mikrotik di Desa Glinggangan Dhodit Rengga Tisna; Kurnianto Tri Nugroho; Rizki Zusron Abdillah
Journal of Electrical, Electronic, Mechanical, Informatic and Social Applied Science Vol 2 No 2 (2023): Desember 2023
Publisher : Unit Penelitian, Pengabdian Kepada Masyarakat dan Penjamnan Mutu Akademi Komunitas Negeri Pacitan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58991/eemisas.v2i2.43

Abstract

Penelitian ini membahas study terkait dengan penerapan jaringan RT RW net yang menggunakan perangkat mikrotik di desa Glinggangan. Tujuan proyek ini adalah untuk memberikan akses internet yang lebih luas kepada masyarakat di desa Glinggangan dan meningkatkan konektivitas di wilayah tersebut. Laporan ini mencakup tahapan perencanaan, desain, implementasi, dan evaluasi jaringan internet RT-RW net. Dalam membangun jaringan RT-RW net pada penelitian ini menggunakan perngkat mikrotik sebagai lalu lintas jaringan, selain itu juga dibutuhkan perangkat-perangkat jaringan lainnya seperti kabel fiber optik, router indoor RB4011, Splicer, Modem Epon dan OLT (Optical Line Terminal) untuk mendistribusikan jaringan internet melalui kabel fiber optik ke para client. Hasil dari proyek ini menunjukkan bahwa penerapan jaringan internet RT RW dengan menggunakan peranmikrotik di desa Glinggangan berhasil meningkatkan aksesibilitas internet bagi masyarakat. Masyarakat kini dapat menikmati manfaat akses internet yang lebih luas, seperti pendidikan online, komunikasi jarak jauh, dan peluang ekonomi.